SuaraSumsel.id - Raffi Ahmad dan istri Nagita Slavina akan segera bertemu dengan anak keduanya. Sayangnya, Raffi Ahmad belum menemukan nama yang pas bagi adik Rafathar Malik Ahmad tersebut.
Melansir Suara.com, presenter kondang itu masih mencari nama yang pas untuk anak keduanya.
Saat membagikan video USG Nagita Slavina, Raffi Ahmad mengungkapkan jika istrinya akan segera lahiran.
"Pilih tanggal berapa lahirannya ya? Di bulan November kisaran minggu ke tiga atau keempat," ucap Raffi Ahmad dikutip dari Instagram, Sabtu (6/11/2021).
Baca Juga: BPBD Sumsel Ingatkan Petani, Ancaman Cuaca Buruk hingga Maret 2022
"Tanggal berapa ya?" tanya artis 34 tahun itu.
Raffi Ahmad pun mengunggah foto calon bayinya tersebut.
"Ngumpet deh wajahnya nggak kelihatan. Tuh kupingnya doang," tutur Raffi Ahmad.
"Dia kayaknya marah karena saya belum kasih nama," imbuhnya.
Malah Raffi Ahmad mengaku bingung atas nama apa yang akan dipilih bagi anak keduanya kelak.
Baca Juga: Peringatan BMKG: Sejumlah Daerah di Sumsel Dilanda Hujan Malam Ini
"Sumpah demi Allah bingung, namanya Ivan Ahmad, gimana sayang?" tanya Raffi Ahmad kepada Nagita Slavina.
Berita Terkait
-
Ziarah Bareng Raffi Ahmad, Nagita Slavina Kembali Dicap Sombong Tak Sapa Warga
-
Meski Diguyur Hujan, Dasco dan Raffi Ahmad Juga Tak Mau Kalah Hadir di Open House Ketua MPR
-
Potret Raffi Ahmad Ziarah ke Makam Ayah, Gestur Nagita Slavina Saat Doa Bikin Salfok
-
Raffi Ahmad Ngaku Mudik Pakai Bus Biar Dicontoh Masyarakat, Aksi Patwal Kembali Jadi Cibiran
-
Dulu Raffi Ahmad Tak Mau Adopsi Anak, Hingga Kedatangan Lily Ubah Pandangan Suami Nagita Slavina
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan