SuaraSumsel.id - Artis cantik Luna Maya mengakui kalau dirinya masih berstatus jomblo. Saat ditanya perihal pacar atau calon suami, ia pun kini punya jawaban menohok.
Karenanya dalam menghadapi pertanyaan seputar jodoh dan pernikahan, Luna Maya kini lebih santai dan kalem.
Menurutnya, lebih baik dirinya telat menikah dibandingkan hidup dengan orang yang salah.
"Yah aku mendingan telat (menikah) tapi nggak salah orang," ungkap mantan kekasih Ariel NOAH ini.
Baca Juga: Kader Partai Gerindra Sumsel Usung Prabowo Jadi Presiden 2024
Meski begitu, dia juga bilang kalau menjalin kedekatan dengan beberapa pria selama ini.
"Saya juga nggak jomblo-jomblo banget yaa, ada aja yang deket ada," kata Luna Maya seraya tertawa di kawasan Epiwalk, Kuningan Jakarta Selatan, beberapa waktu lalu.
Sayangnya, Luna Maya menyebut belum ada satu pun yang cocok untuk dirinya. Luna bilang kalau mereka kebanyakan tak bisa diajak serius ke pernikahan.
"Cuman kadang-kadang ya itu (nggak cocok), ah belum terlalu bulat, entah belum 100 persen dengan orangnya atau orangnya belum menunjukkan tanda-tanda (keseriusan)," ujarnya.
Karenanya dalam menghadapi pertanyaan seputar jodoh dan pernikahan, Luna Maya kini lebih santai.
Baca Juga: Pelita dari Energi Bersih Perut Bumi Sumsel
Menurutnya, lebih baik dirinya telat menikah dibandingkan hidup dengan orang yang salah.
Berita Terkait
-
Tanpa Persiapan, Luna Maya dan Maxime Bouttier Ceritakan Kisah di Balik Lamarannya di Jepang
-
Dicecar Maxime Bouttier, Luna Maya Terpaksa Terima Lamaran di Jepang karena Ada Kamera?
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
-
Ditanya Kabar Pernikahan dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Irit Bicara
-
Deretan Mantan Pacar Ariel NOAH, Kini Diisukan Jadian dengan Wulan Guritno
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat