SuaraSumsel.id - Seorang anak berusia 12 tahun di Muara Enim Sumatera Selatan bernama unik, namanya ABCDEFG GHIJKL Zuzu, Kerena nama inipun, sang bocah dan keluarga kemudian menjadi viral di media sosial.
Namanya yang berupa jajaran huruf alpabet awal, sontak menjadi perhatian publik.
Sang ayah Zulfahmi (41) mengatakan bahawa nama tersebut sudah ia siapkan 6 tahun sebelum putra sulungnya tersebut lahir.
" Ada pesan tersirat dari nama putra saya itu. Dulu saya ingin mempelajari ilmu bahasa namun ternyata cita - cita itu tidak kesampaian," tuturnya sambil tertawa, Rabu (20/10/2021).
Baca Juga: Piala Gubernur Sumsel U-20 2021 Segera Bergulir, Dibagi 4 Group
Dikatakan Zul, ide pemberian nama anak pertamanya dari tiga bersaudara itu muncul saat dirinya pernah bercita-cita menjadi seorang penulis.
"Munculnya ide itu, dulu saat saya bercita-cita jadi penulis. Sampai sekarang saya masih hobi menulis," kata Pria yang kesehariannya bekerja sebagai Perangkat Desa Ujan Mas Baru, Kabupaten Muara Enim, Sumsel itu.
Zuzu yang kini duduk di bangku kelas 7 SMP itu, menuturkan, kesehariannya kerap di sapa Adef. Panggilan nama Adef sendiri ternyata juga muncul dari barisan huruf abjad dimana huruf B dan C nya di buang. "Kalau kesehariannya Zuzu di panggil Adef, Adef juga saya ambil dari abjad yang di buang huruf B dan C nya," ungkap Zul.
Zul juga membenarkan isu yang beredar kalau Zuzu alias Adef memilik cita-cita sebagai pemain bola. Hal itu terungkap ketika Zuzu mengikuti vaksinasi yang digelar Polres Muara Enim beberapa waktu lalu. "Iya benar cita-citanya (Zuzu) memang ingin jadi pemain bola. Saya juga bilang ke dia nanti SMP atau SMA kamu pasti viral," katanya.
Diakui Zul, memberikan nama anak seperti ini semoatbterjadi kontroversi. Dulu waktu akan mengurus surat menyurat di Disdukcapil Muara Enim, sempat tidak diterima karena menurut petugas disana Zul main - main.
Baca Juga: Mirip Aipda Ambarita, Ini Sederet Polisi "Artis" di Sumsel yang Ramai Follower
" Petugas Disdukcapil sempat tidak menerima berkas yang akan saya urus katanya saya main - main dengan nama anak. Selain itu waktu Zuzu masuk SD orang juga tidak percaya setelah dibawakan anaknya untuk mendaftar baru percaya," kenangnya.
Berita Terkait
-
Pesona Motor dengan Nama Unik, Moto Morini X-Cape 700
-
Tampilan Sporty, Nama Cukup Unik: Intip Pesona Motor Listrik Bergaya Street
-
Jangan Asal Unik, Ini Aturan Penulisan Nama Anak Menurut Disdukcapil
-
5 Fakta Viral Bocah Bernama Dinas Komunikasi Informatika Statistik, Salah Satu Nama Unik di Indonesia
-
Erina Gudono Melahirkan Anak Perempuan, Ini Bocoran Nama Unik sang Bayi Beserta Artinya
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim