SuaraSumsel.id - Libur Mualid Nabi Muhammad SAW kali ini menjadi kesampatan untuk meningkatkan amal ibadah, namun ada baiknya juga menyampaikan salam dan semangat kelahiran baginda Rasulullah SAW ini.
Adapun puluhan twibbon ini bisa digunakan untuk memperingatinya, dan bisa juga dikirim kepada saudara dan keluarga.
Melansir Suara.com, Maulid Nabi Muhammad SAW merupakan hari kelahiran Rasulullah SAW, yang diperingati setiap tanggal 12 Rabbiul Awal.
Pada tahun ini, Maulid Nabi SAW tahun ini diperingati pada tanggal 19 Oktober 2021. Penetapan hari libur nasional pada peringatan Maulid Nabi digeser menjadi tanggal 20 Oktober 2021.
Baca Juga: Dodi Reza Alex Ditahan KPK, Sejumlah Tokoh Ini Berpeluang di Pilgub Sumsel
Pergeseran hari libur nasional pada peringatan Maulid Nabi mengantisipasi munculnya klaster kasus baru dari Covid-19, karena akan menjadi libur panjang.
Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW yang telah tersedia dapat dipilih berdasarkan pilihan kalimat agar dapat dibagikan di sosial media.
Cara menggunakan Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW 2021 sebagai berikut:
- Klik link yang disediakan di akhir artikel ini.
- Pilih desain yang paling disukai.
- Klik Browse Image untuk memilih foto mana yang ingin digunakan.
- Aturlah posisi foto agar bisa menyesuaikan dengan bingkai Maulid Nabi Muhammad SAW 2021 yang disediakan.
- Setelah itu, klik tombol Unggah Gambar pada layar, lalu klik ikon download, atau bisa juga klik kanan foto lalu pilih Save untuk menyimpan hasil desain.
- Bertema Maulid Nabi Muhammad SAW, desain 50 Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW ini dapat dipilih sesuai dengan keinginan kita. Yuk, pilih!
Kumpulan Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW dari twibbonize, sebagai peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 2021 M/1443:
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhamadsaw1443h
- https://www.twibbonize.com/genqmaulidnabi2021
- https://www.twibbonize.com/maulidnabisamira
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi0123
- https://www.twibbonize.com/maulidgenq2021
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadsaw1443hkeren
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi433
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi1443h-aldzi
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi01234
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadtkmtbrejo
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi1443model1
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi-min2koma
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadhk
- https://www.twibbonize.com/maulidnabikkgb
- https://www.twibbonize.com/maulidnabisdmaryam
- https://www.twibbonize.com/maulidnabisditattaqwapusat
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammad1443hgs13
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimin3
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi-url
- https://www.twibbonize.com/sdit-atssurayya-maulidnabi
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadmialmauizhah
- https://www.twibbonize.com/maulidnabigocir
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammad1443hsdit1
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadsdn034patrakomala
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadsaw12robiulawal
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimiaa
- https://www.twibbonize.com/maulidnabibimasislam
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi1443haldzi
- https://www.twibbonize.com/maulidnabimuhammadsaww
- https://www.twibbonize.com/maulidnabi1443hddt
Demikian Twibbon Maulid Nabi Muhammad SAW pada tahun ini [Rishna Maulina Pratama]
Baca Juga: Politisi Golkar Sumsel Yansuri, Diperiksa Kasus Korupsi Masjid Sriwijaya
Berita Terkait
-
Beda-beda Versi Sejarah Maulid Nabi Muhammad SAW Lengkap
-
6 Bacaan Sholawat Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemahannya, Amalkan Saat Maulid Nabi 2023
-
Tradisi Maulid Nabi di Berbagai Negara, Ada Film Religi di Bioskop
-
Contoh Teks MC Maulid Nabi dan Susunan Acara Pengajian hingga Sholawat
-
Doa Maulid Nabi Muhammad SAW, Keutamaan, dan Cara Membacanya
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan
-
Drama Rendang Willie Salim Memanas: Desak Ratu Dewa Minta Maaf ke Warga
-
Dua Sultan Palembang Berbeda Sikap soal Adat Tepung Tawar untuk Willie Salim