SuaraSumsel.id - Sebuah unggahan video singkat beredar di aplikasi TikTok pada 9 September 2021 lalu. Video itu menayangkan uang pecahan Rp100.000 dalam bentuk koin.
Uang koin Rp100 ribu, sebagaimana diklaim dalam video itu, diterbitkan pada akhir 2021.
Dalam tampilannya, uang koin Rp100.000 itu berwarna emas dilengkapi lambang Garuda serta keterangan Bank Indonesia. Tertulis tahun 2021 serta 2030.
Berikut narasi yang disematkan dalam video tersebut:
"Mata Uang Baru yg di keluarkan oleh BI.....Seratus Ribu Rupiah..."
Namun, apakah benar Bank Indonesia mengeluarkan uang koin nominal Rp100.000 itu?
Penjelasan:
Direktur Komunikasi Bank Indonesia Junanto Hendiawan, mengacu laman Kementerian Komunikasi dan Informatika, menyatakan informasi tersebut tidak benar.
Bank Indonesia tidak mengeluarkan uang pecahan baru dengan nominal Rp100 ribu dalam bentuk koin.
Baca Juga: Politisi Golkar Sumsel Yansuri, Diperiksa Kasus Korupsi Masjid Sriwijaya
Bank sentral itu memang pernah mengeluarkan uang khusus Rp100.000 dala bentuk koin. Tapi, uang yang dicetak pada 1974 itu sudah ditarik dari peredaran dan tidak berlaku sebagai alat tukar.
Uang koin Rp100 ribu emisi 1974 itu bergambar komodo dan terbuat dari emas berkadar 900/1000.
Klaim: Bank Indonesia terbitkan koin Rp100 ribu pada 2021
Raitng: Hoaks
Berita Terkait
-
Apa Itu Kebijakan Moneter? Sering Disinggung Menteri Keuangan
-
Rp5,05 Triliun Modal Asing Masuk Indonesia Dalam Lima Hari
-
Aliran Modal Asing Masuk Rp5,05 Triliun Pada Minggu Kedua Oktober
-
Utang Luar Negeri Indonesia Akhir Agustus Bertambah Jadi 423,5 Miliar Dolar AS
-
Survei Bank Indonesia: Sektor Pertanian Meningkat di Saat Sektor Lainya Menurun
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton