SuaraSumsel.id - Cari ponsel atau HP terjangkau memang tidak susah, namun jika diperuntukkan bagi profesi tertentu, maka coba delapan ponsel berikut.
Delapan ponsel murah ini, cocok untuk profesi ojek online.
Tentunya Anda membutuhkan perangkat pendukung menunjang pekerjaan.
Beberapa spesifikasi yang wajib dimiliki HP murah untuk Ojol. Di antaranya, kapasitas baterai yang harus besar. Ini berguna agar Anda bisa melaksanakan orderan lebih banyak tanpa khawatir ponsel mati.
Selain masalah baterai, kapasitas RAM juga menjadi hal penting yang perlu diperhatikan.
1. Redmi Note 9
Redmi Note 9. (HiTekno.com)
Layar: IPS LCD 6.53 inch, 1080 x 2340 piksel
Chipset: MediaTek Helio G85 (12nm)
Prosesor: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
RAM: 4 GB
Memori Internal: 64 GB, 128 GB
Kamera Belakang: 48 MP (f/1.8, wide, PDAF) + 8 MP (f/2.2, ultrawide) + 2 MP (f/2.4, macro, AF) + 2 MP (f/2.4, depth)
Kamera Depan: 13 MP (f/2.3, standard)
Baterai: 5.020 mAh (Fast charging 18W)
Harga: Rp 1.969.000 – Rp 1.999.000
2. Redmi 9T
Redmi 9T. (Xiaomi Indonesia)
Layar: IPS LCD 6.53 inch, 1080 x 2340 piksel
Chipset: Qualcomm SM6115 Snapdragon 662 (11 nm)
Prosesor: Octa-core (4×2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver)
RAM: 4 GB
Internal Storage: 128 GB
External Storage: microSDXC
Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, 26mm (wide) + 8 MP, f/2.2, 120 (ultrawide) + 2 MP + 2 MP, f/2.4, (depth)
Kamera Depan: 8 MP, f/2.1, 27mm (wide)
Baterai: Li-Po 6.000 mAh
Sistem Operasi: Android 10, MIUI 12
Harga: Rp 1.835.000 – Rp 1.909.000
Baca Juga: Ketua DPD Dodi Reza Alex Ditahan KPK, Potensi Muncul Tokoh Baru Partai Golkar Sumsel
Redmi 9C. (HiTekno.com)
Layar: IPS LCD 6.53 inci, 720 x 1600 piksel
Chipset: MediaTek Helio G35 (12 nm)
Prosesor: Octa-core (4×2.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
RAM: 4GB RAM
Internal Storage: 64 GB
External Storage: microSDXC
Kamera Belakang: 13 MP, (f/2.2, wide) + 2 MP, (f/2.4, macro) + 2 MP, (f/2.4, depth)
Kamera Depan: 5 MP, (f/2.2, wide)
Baterai: Li-Po 5.000 mAh
Sistem Operasi: Android 10, MIUI 12
Harga: Rp 1.340.000 – Rp 1.540.000
4. Realme C15
Realme C15. (Realme)
Layar: IPS LCD
Chipset: MediaTek Helio G35 (12 nm)
Prosesor: Octa-core (4×2.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
RAM: 4 GB
Internal Storage: 128 GB
External Storage: microSDXC
Kamera Belakang: 13 MP, f/2.2, (wide), PDAF + 8 MP, f/2.3, 119 (ultrawide) +2 MP B/W, f/2.4 + 2 MP, f/2.4
Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, (wide)
Baterai: Li-Po 6.000 mAh
Sistem Operasi: Android 10, Realme UI
Harga: Rp 1.449.000 – Rp 1.799.000
5. Samsung Galaxy M12
Spesifikasi Samsung Galaxy M12. Ilustrasi varian warna Samsung Galaxy M12. (Samsung)
Layar: PLS IPS, 720 x 1.600 piksel (90Hz)
Chipset: Samsung Exynos 850 (8nm)
Prosesor: Octa-core (4×2,0 GHz Cortex-A55 & 4×2,0 GHz Cortex-A55)
RAM: 3 GB atau 4 GB
Memori Internal: 32 GB atau 64 GB
Kamera Belakang: 48 MP (f/2.0, wide, PDAF) + 5 MP (f/2.2, ultrawide) + 2 MP (f/2.4, makro) + 2 MP (f/2.4, depth)
Kamera Depan: 8 MP (f/2.2, wide)
Baterai: 5.000 mAh (fast charging 15W)
Harga: Rp 1.739.000 – Rp 1.999.000
6. Samsung Galaxy A02s. (Samsung)
Berita Terkait
-
5 Ponsel Murah dengan Baterai 6.000 mAh, Ada yang Rp1 Jutaan
-
Ini Rekomendasi 3 Ponsel Murah dengan Kualitas Fotografi Terbaik
-
itel Vision 2, Ponsel Rp 1 Jutaan Cocok Buat Kamu Memulai Bisnis Online
-
Minat Ponsel Murah Harga Rp 1 Jutaan? Cek di Sini Daftarnya
-
Daftar Ponsel Murah Sepanjang 2020, Harganya Rp 1 Jutaan
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Terungkap! Oknum Polisi di Jambi Akui Bunuh Dosen Kekasihnya Gara-Gara Cemburu
-
Detik-Detik Dosen Cantik Jambi Tewas di Rumahnya, Pelaku Oknum Polisi Kekasih Sendiri Ditangkap
-
Update Klasemen Terkini! Sumsel United Bertahan di Lima Besar, Sriwijaya FC Masih di Dasar
-
5 Pencapaian Gemilang Bank Sumsel Babel, Laba Tembus Rp521 Miliar hingga September 2025
-
Menit 89 yang Bikin Sriwijaya FC Gagal Raih Kemenangan Perdana di Jakabaring