SuaraSumsel.id - Ponsel murah dengan tiga kameran memang menjadi salah satu yang paling banyak dicari pengguna ponsel pintar. Perusahaan ponsel pintar ini mulai memperhatikan aspek kamera yang disematkan ke produk terbaru mereka.
Berikut tiga ponsel dengn kualitas fotografi yang terbaik. Harga ponsel ini pun kisaran Rp1,4 juta hingga Rp1,7 juta.
1. Samsung Galaxy A11
Samsung Galaxy A11. (Samsung)
Rilis: Juni, 2020
Layar: TFT, 6,4 inci
Chipset: –
CPU: Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
RAM: 2 GB, 3 GB
Memori Internal: 32 GB
Memori Eksternal: microSDXC hingga 512 GB (slot khusus)
Kamera Belakang: 13 MP + 5 MP + 2 MP
Kamera Depan: 8 MP
Baterai: Non-removable Li-Po 4000 mAh
Harga: Rp1,4 jutaan
Baca Juga: Sumsel Terima Dana Hibah Amerika Serikat, Berikut Ini 12 Proyek Strategisnya
2. Redmi 9C
Redmi 9C. (HiTekno.com)
Layar: IPS LCD, 6.53 inches
Chipset: Mediatek Helio G35 (12 nm)
CPU: Octa-core 2.3 GHz Cortex A53
GPU: PowerVR GE8320
RAM: 3 GB
Memori Internal: 32 GB, 64 GB
Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
Kamera Belakang: Triple 13 MP, 5 MP, 2 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: Non-removable Li-Po 5000 mAh
Harga: Rp1,4 jutaan
3. Realme C21Y
Realme C21Y. (Realme Indonesia)
Rilis: Juni, 2021
Layar: IPS 6,5 inci, HD+
Chipset: Unisoc T610 (12 nm)
GPU: Mali-G52
RAM: 4 GB
Memori Internal: 64 GB
Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus) hingga 256 GB
Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: Li-Po 5000 mAh
Harga: Rp1,4 jutaan
4. Samsung Galaxy M11
Baca Juga: Dinkes Sumsel Klaim Tingkat Keterisian Rumah Sakit Covid-19 Turun Drastis
Samsung Galaxy M11. (Samsung)
Rilis: Mei, 2020
Layar: PLS TFT, 6,4 inci
Chipset: Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 (14 nm)
GPU: Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
RAM: 3 GB, 4 GB
Memori Internal: 32 GB, 64 GB
Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
Kamera Belakang: 13 MP + 5 MP + 2 MP
Kamera Depan: 8 MP
Baterai: Non-removable Li-Ion 5000 mAh
Harga: Rp1,4 jutaan
5. Realme C21
Realme C21. (Realme Indonesia)
Rilis: Maret, 2021
Layar: IPS 6,5 inci, HD+
Chipset: MediaTek Helio G35 (12 nm)
GPU: PowerVR GE8320
RAM: 4 GB
Memori Internal: 64 GB | eMMC 5.1
Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus) hingga 256 GB
Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + 2 MP
Kamera Depan: 5 MP
Baterai: Li-Po 5000 mAh
Harga: Rp1,7 jutaan
6. Infinix Hot 10s
Infinix Hot 10S. (Infinix Indonesia)
Rilis: Mei 2021
Layar: 6,82 inci IPS LCD 720 x 1640 piksel, 90 Hz
Chipset: MediaTek Helio G85 (12nm)
GPU: Mali-G52 MC2
RAM: 4 GB, 6 GB
Memori Internal: 64 GB, 128 GB
Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
Kamera Belakang: 48 MP + 2 MP + 0,3 MP
Kamera Depan: 8 MP
Baterai: Li-Po 6000 mAh
Harga: Rp1,6 jutaan
7. Tecno Spark 7 Pro
Tecno Spark 7 Pro. (Tecno Mobile)
Rilis: Mei 2021
Layar: IPS LCD, 6,6 inci
Chipset: Mediatek Helio G80 (12 nm)
GPU: Mali-G52 MC2
RAM: 4 GB, 6 GB
Memori Internal: 64 GB, 128 GB
Memori Eksternal: microSDXC
Kamera Belakang: 48 MP AI Triple Camera
Kamera Depan: Quad-LED flash
Baterai: Li-Po 5.000
Harga: Rp1,7 jutaan
8. Infinix Hot 8
Infinix Hot 8. (Infinix)
Rilis: September, 2019
Layar: IPS LCD 6,52 inchi
Chipset: Mediatek MT6761 Helio A22 (12 nm)
GPU: PowerVR GE8320
RAM: 2GB, 4 GB
Memori Internal: 32/64 GB
Memori Eksternal: microSD (slot khusus)
Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + QVGA
Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 25mm (lebar)
Baterai: 5000 mAh
Harga: Rp 1.5 jutaan.
Ini rekomendasi HP Murah dengan kualitas fografi dengan harga Rp1,4 - Rp1,7 jutaan. [Kontributor: Damai Lestari]
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu