SuaraSumsel.id - Fasilitas SIM Keliling atau SIM Corner akan hadir di beberapa lokasi strategis. SIM Corner ini menjadi fasilitas guna proses perpanjangan SIM.
Berikut jadwal SIM keliling kota Palembang, 15 Oktober 2021
Surat Izin Mengemudi atau SIM sendiri merupakan kewajiban yang harus dimiliki pengendara yang sudah memenuhi syarat usia dan pengujian. Setelah membuat SIM selama 5 tahun akan harus diperbeharui atau diperpanjang.
Polresta Palembang menyiapkan mobil SIM Keliling yang ditempatkan di lokasi strategis. Hal tersebut dilakukan agar mudah terjangkau dengan cepat oleh masyarakat.
Jadwal SIM Keliling Palembang Agustus 2021:
Jalan Tasik Talang Semut (Seputaran Kambang Iwak)
Jalan Residen abdul rozak, (Simpang Celentang)
Jalan Balap Sepeda (Depan TVRI)
Jalan Sudirman (Simpang Polda Bank BTPN)
Jalan Re Martadinata (Pasar Lemabang)
Adapun, syarat-syarat yang diperlukan guna menuju lokasi SIM keliling tersebut, yakni:
1. Fotokopi SIM A dan SIM C (2 lembar)
2. Surat keterangan sehat dari dokter atau puskesmas
Baca Juga: Mengenang Masa Lalu, KA Babaranjang Sumsel Hadirkan Llivery Vintage
3. Untuk ketentuan tarif pnbp yang berlaku maka tarif untuk perpanjangan ;
4. SIM A Rp 80.000,-
5. SIM C Rp 75.000,-
Adapun biaya dikeluarkan antara lain, biaya tes psikologi sebesar Rp 75.000. Adapun pelayanan SIM Keliling mulai beroperasi pada pukul 08.00 WIB-17.00 WIB.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
Pupuk Subsidi Dijarah, Polisi Bongkar Dugaan Penyelundupan di Palembang
-
Besok Listrik Padam di Palembang, PLN Jadwalkan Pemadaman Kamis dan Sabtu
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
7 Foundation Pilihan MUA untuk Makeup Pernikahan yang Tahan Lama