SuaraSumsel.id - Sosok Ksatria Baja Hitam, ialah sosok pahlawan yang lekat dengan generasi tahun 90 an. Sosok ini menjadi salah satu pahlawan yang dipuja-puja pada massanya.
Aksinya pun kerap membuat kalian terpukau karena berpihak kepada kebenaran.
Dalam beraksi, superhero ini selalu didampingi sebuah motor Suzuki, mulai dari Suzuki RA 125 hingga Suzuki GSX-R 250.
Melansir mobimoto.com-jaringan Suara.com, ternyata Ksatria Baja Hitam tidak cuma naik motor Suzuki
Dalam unggahannya tersebut, tampak Ksatria Baja Hitam menunggangi jenis Yamaha NMAX yang sudah dimodifikasi.
Ia terciduk kamera dengan gaya khas menunggangi motor jenis modifikasi tersebut
Sayangnya ketika berkendara, ia tak menggunakan helm. Ia hanya mengenakan pakaian superhero kebanggaannya.
"Spidermen udah turun ke jalan, dunia udah mulai nggak aman," tulis captiondalam unggahannya tersebut.
"Dunia udah nggak aman. Kamen rider jadi ngaber," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Capaian Vaksinasi COVID-19 Sumsel: Dosis Satu 29 Persen, Dosis Dua 16 Persen
"KAMEN RIDER BLACK RX WAKTU MASIH SUKA KOPDAR BARENG NGABERS," komentar warganet lain.
"Satria baja hitam masih ada, kirain gua udah punah," celetuk warganet lainnya.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Satria Baja Hitam Bagikan Makanan dan Masker di Depok
-
Viral Ksatria Baja Hitam Terciduk Naik Yamaha NMAX, Publik: Dunia Sudah Tak Aman
-
Potret Ksatria Baja Hitam dengan Tunggangan Motor Barunya, Kok Malah Downgrade?
-
Best 5 Oto: Mobil Gahar Atta Halilintar, Cosplayer Naik Motor
-
Kostum Pengendara Suzuki GSX-R150 Bikin Penasaran, Pas Didekati Mengagetkan
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Tingkatkan Akses Pembiayaan UMKM Lewat KUR Mikro dan Kecil
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian