SuaraSumsel.id - Sosok Fajar Abdurrahman kini menjadi perhatian, setelah mampu menyumbang medali emas pertama bagi Sumatera Selatan atau Sumsel.
Bermain gemilang di babak penyisihan cabor olahraga Senam, Fajar menyingkirkan atlet Papua dan Rian yang berbagi perak dan perunggu.
Melansir Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, remaja ganteng itu meraih emas untuk nomor kuda-kuda pelana di GOR Istora Papua Bangkit, Kabupaten Jaya Pura, Minggu (3/10/2021) pukul 17.00 WIT.
Fajar berpeluang meraih kembali medali emas di PON Papua XX pada Senin (4/10/2021). Peluang ini diberikan saat bermain di nomor palang sejajar.
“Alhamdulillah, kita dapat emas atas nama Fajar. Terima kasih atas doa dan dukungannya,” ujar Fajar
Ketua KONI Sumsel, Hendri Zaonuddin mengucapkan syukur atas raihan emas pertama untuk Sumatera Selatan tersebut.
“Mudah-mudahan ini hanya awal, karena kita masih banyak peluang medali emas,” tuturnya. (rel/ron)
Berita Terkait
-
PON Papua: Atlet Wushu Sumut Juwita Niza Putuskan Pensiun Usai Sabet Emas
-
Viral Atlet Gantole PON Papua Mendarat di Atap Warga Sampai Ambruk, Publik Malah Lega
-
Disemangati Ganjar, Tim Sepak Takraw Putri Jateng Raih Medali Emas
-
Petugas Bawa Senjata Pelumpuh Drone di PON Papua, Fotonya Viral
-
Ridwan Kamil Acungi Jempol Pelaksanaan PON XX Papua
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Buruan! 8 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis, Langsung Cair Kalau Kamu Cepat Klaim
-
Energi Rakyat, Energi Negeri: Dari Ladang Minyak Rakyat Menuju Swasembada Energi
-
5 Inspirasi dari Puncak HUT ke-68 Bank Sumsel Babel: Wujudkan Semangat Change to Accelerate
-
Jejak Tersembunyi Dr AK Gani: Ketika Dokter Jadi Penyelundup Senjata untuk Republik
-
Kecewa Dihujat, Wakil Presiden Sriwijaya FC Resmi Mundur dari Jabatannya?