SuaraSumsel.id - Nama Alex Noerdin sudah cukup terkenal. Ia menapaki jejak lama sebagai Gubernur Sumatera Selatan dua periode, pada 2008-2018.
Sebelumnya ia adalah Bupati Musi Banyuasin, yang juga merupakan kader Partai Golkar. Alex Noerdin pun sempat memimpin Partai Golkar Sumatera Selatan lebih dari dua periode. Berikut profil Alex Noerdin, mantan Gubernur Sumsel yang kini menjadi tersangka atas kasus di tubuh BUMD Provinsi Sumatera Selatan, PDPDE Hilir.
Alex Noerdin lahir 9 September 1950. Saat ini, ia menjabat anggota DPR RI komisi VII. Sebelumnya, ia adalah Gubernur Sumatera Selatan, dua periode yang menjabat sejak 7 November 2008 hingga 21 September 2018.
Sebelum menjadi Gubernur, ia adalah Bupati Musi Banyuasin selama dua periode berturut-turut yakni 2001—2006 dan 2007—2012).
Baca Juga: UMK Naik Jadi Rp3,27 Juta, Pekerja Palembang Ungkap Kenyataan Berbeda
Pada 14 Juni 2008, dalam periode kedua masa jabatan sebagai Bupati Musi Banyuasin, Alex Noerdin mengundurkan diri karena ingin menjabat sebagai Gubernur Sumatra Selatan pada Pilkada Sumatra Selatan periode 2008—2013.
Alex Noerdin kembali maju dalam Pemilihan umum Gubernur Sumatra Selatan 2013, tepatnya tanggal 6 Juni 2013.
Saat itu, Alex Noerdin sudah menjabat Ketua DPD Partai Golkar dan maju bersama Ishak Mekki, yang juga merupakan Ketua Partai Demokrat Sumsel.
Alex Noerdin - Ishak Mekki kembali memenangkan pemilihan umum tersebut dan menjadi gubernur Sumatra Selatan untuk yang kedua kalinya.
Pendidikan Alex Noerdin
Baca Juga: Sajikan Sejarah Tempo Dulu, Palembang Bikin Pasar Terapung
Berdasarkan riwayat pendidikannya, Alex meraih gelar sarjana dari Universitas Trisakti pada tahun 1980 dan Universitas Atmajaya pada tahun 1981.
Berita Terkait
-
KPK Jebloskan Dua Bekas Anak Buah Eks Bupati Muba Dodi Reza ke Lapas Sukamiskin
-
Anak Alex Noerdin, Dodi Reza Alex Divonis 6 Tahun Penjara
-
Sepak Terjang dan Harta Kekayaan Alex Noerdin, Eks Gubernur Sumsel yang Divonis 12 Tahun Penjara
-
Anak Alex Noerdin Dituntut 10 Tahun Bui
-
Alasan Hakim Vonis 12 Tahun Bagi Eks Gubernur Sumsel Alex Noerdin Di Saat Usia Senja
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan