SuaraSumsel.id - Sosok kelauarga Akidi Tio kini makin menjadi perbincangan publik. Setelah gempar dengan donasi Rp 2 triliun yang diberikan bagi penanganan COVID 19 pada akhir Juli lalu, ternyata Senin (2/8/2021), donasi disebut hoaks.
Suarasumsel.id sempat menelusuri jejak sang anak bungsu Akidi Tio, Heriyanti. Diketahui Heriyanti dikenal tetangganya ialah sosok yang tertutup dan malah jarang memberikan donasi atau bantuan.
Anak bungsu perempuan Akidi Tio bernama Heriyanti ialah warga jalan Tugomulyo Nomor 1916 Kelurahan 20 Ilir Kecamatan IT I Palembang, Sumatera Selatan.
Rabu (28/7/2021) lalu, suasana rumah terlihat sepi, tanpa penghuni.
Hanya terlihat seekor anjing yang menjaga rumah dua lantai bercat cokelat tersebut.
Menurut keterangan tetangganya Toni Ahmad, Heryanti ialah warga yang sudah lama menetap di kawasan tersebut. Namun, keluarga tersebut jarang berbaur dan tertutup dengan masyarakat sekitarnya.
"Jarang berbaur karena kesibukan, pengusaha kontraktor. Pergi pagi pulangnya sampai malam,"ungkapnya di kediaman yang tidak jauh dari rumah putri bungsu Akidi Tio tersebut beberapa waktu yang lalu.
Warga dan tetangga juga sempat kaget, perihal keluarga ini memberikan sumbangan dalam jumlah yang sangat fantastik tersebut.
Malah, warga sekitar mengaku jika keluarga anak bungsu Akidi Tio tersebut jarang memberikan donasi atau sumbangan.
Baca Juga: Akidi Tio, Sosok yang Buat Kapolda Sumsel Gemetar
Berita Terkait
-
Polisi Sebut Anak Bungsu Akidi Tio Dua Kali Bikin Hoaks Donasi
-
Sumbangan Rp 2 Triliun Akidi Tio Cuma Tipu-tipu, Netizen Usulkan Hari Prank Nasional
-
Hoaks Donasi Rp 2 Triliun Alm Akidi Tio, Publik: Cebong Penjilat Kena Prank
-
Donasi Covid Rp 2 Triliun Diduga Tipu-tipu, Anak Akidi Tio Resmi Jadi Tersangka
-
Alasan Heriyanti, Anak Akidi Tio Jadi Tersangka
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
6 Mobil Bekas untuk Tampil Keren tanpa Biaya Modifikasi Mahal bagi Anak Muda
-
Rezeki Digital Datang Lagi! 8 Link Dana Kaget Hari Ini Sudah Rilis Kalau Kamu Cepat Klaim
-
Terkuak! Bayi Dalam Kantong Plastik di Sungai Lilin Ternyata Dibuang Ibu Kandung Sendiri
-
BRI Perkuat Hilirisasi dan Daya Saing Industri Sawit Lewat Sindikasi Strategis Rp5,2 Triliun
-
10 Mobil Bekas untuk Modifikasi Sleeper yang Cocok bagi Penggemar Performa