SuaraSumsel.id - Tamara Bleszynski mengunggah foto lawas berjilbab. Aktris blasteran Polandia dari sang ayah dan darah Sunda dari sang ibu ini memang mengikuti agama yang dianut ayahnya.
Dilansir dari hop.id - jaringan Suara.com, saat mengamati kebiasaan umat Muslim di Australia, Tamara mulai penasaran dan mempelajari agama Islam. Unggah foto lalwas berjilbab, Tamara Bleszynski ungkap cinta kasih.
Pada tahun 1995, Tamara resmi memeluk agama Islam yang sama dengan ibunya.Tahun 1997 pun Tamara diketahui masih menganut agama Islam karena menikah dengan Teuku Rafly Pasya di Masjidil Haram.
Pernikahan yang kandas pada 2007 dikaruniai anak laki-laki bernama Teuku Rassya Islamay Pasya.
Baca Juga: Pekan Ini, Pasien COVID 19 Sumsel Terbanyak selama Pandemi
Lanjut pada tahun 2010. Tamara menikah dengan Mike Lewis di Bali. Namun, pernikahannya tersebut dilakukan secara tertutup Pernikahannya jadi pertanyaan publik apakah Tamara tetap menganut agama Islam atau sudah berpindah agama.
Di instagramnya, 14 Juli 2021 kemarin, ia mengunggah foto lawasnya berjilbab putih.
Tampak fotonya bersama Rassya saat masih kecil, sekaligus ia menulis keterangan dengan kalimat pembuka jika banyak yang bertanya apa agamanya.
“Banyak yg bertanya..apa kepercayaanku?” tulisnya pada awal keterangan untuk foto tersebut.
Meski ia tidak secara gamblang menyebut agama yang dianut, namun Tamara ungkap soal cinta kasih dalam hatinya.
Baca Juga: MUI Himbau Masyarakat Sumsel Tunda Resepsi Pernikahan
“jawabku adalah…Cinta kasih..Dan ketika kita sudah berbicara ttg cinta kasih, apapun golonganmu…bantulah sesama Manusia..ciptaanNya,” ujar Tamara dengan emoji hati dan inisial namanya.
Kolom komentar untuk unggahan tersebut hanya ada beberapa komentar yang hampir semua diisi dengan emoji suka.
Berita Terkait
-
Sosok Dan Profil Tina Bleszynski, Artis Holywood yang Dukung Timnas Indonesia
-
Keponakan Tamara Bleszynski Go Internasional, Tina Bleszynski Dukung Timnas Indonesia dari Hollywood
-
Tamara Bleszynski Komplain Soal Kuli Bangunan Proyek Hotel di Dekat Rumah, Karaoke-an Sampai Dini Hari
-
2 Bulan Cerai dari Kimberly Ryder, Kondisi Edward Akbar Diungkap Tamara Bleszynski: Hancur Lebur...
-
Mengenal Upacara Piodalan di Bali, Dilakukan Tamara Bleszynski dan Teuku Rassya
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim