SuaraSumsel.id - Momen haru dan bahagia nampak dari sebuah video yang memperlihatkan bagaimana ibu yang terkejut saat naik pesawat.
Video yang dibagikan di media sosial tersebut disebut menceritakan momen saat kedua orang memasuki ruang pesawat ternyata yang menjadi pilot adalah anaknya sendiri.
Mulanya, yang memasuki ruang pesawat ialah seorang bapak. Lalu tidak lama kemudian ibu. Sang bapak awalnya sudah terlebih dahulu bertegur sama dengan co-pilot yang nampaknya mengenalnya.
Lalu, saat sang ibu menyusul masuk ruang pesawat, co-piot tersebut juga langsung menyapa.
Baca Juga: Kebijakan Ganjil Genap di Sumsel Belum Diberlakukan, Gubernur: Masih Sosialisasi
Senyum yang hangat dan saling tertawa tampak antara keduanya. Sang ibu juga mengenali co-pilot.
Lalu nampak co-pilot nampaknya memberi tahu jika pilot yang akan membawa pesat yang mereka akan tumpangi adalah anaknya sendiri.
Mengetahui hal tersebut, sang ibu lalu lekas ke ruangan pilot.
Ia melihat anaknya yang juga menyambut, dan keduanya tampak tertawa.
Salah satu akun media sosial yang turun membagikan video ini adalah seputarkotaPalembang. Akun ini menuliskan keterangan video itu dengan kalimat
Baca Juga: Pengusaha Hotel dan Restoran di Sumsel Mulai Kesulitan Bayar Pajak, Berharap Dana Hibah
Begitu bahagianya hati seorang ibu yang telah mengantarkan kesuksesan anaknya
Berita Terkait
-
Mau Bawa Skincare saat Naik Pesawat seperti Nikita Willy? Simak Aturannya, Gak Boleh Sembarangan
-
Nikita Willy Sibuk Pakai Skincare Malam di Pesawat, Suara sang Suami Bikin Salfok: Kayak ...
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Pasien Jantung Tipe Ini Dilarang Mudik Lebaran Naik Pesawat, Apa Alasannya?
-
5 Potret Seru Sabrina Chairunnisa dan Anjingnya Liburan di Korea, Main Salju hingga Pakai Hanbok!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel