SuaraSumsel.id - Meski Pemilihan Presiden atau Pilpres akan berlangsung dua tahun lagi, namun sejumlah nama muncul dalam berbagai survei yang dilakukan.
Misalnya, platfom Nyari Presiden atau Nyapres 2024 yang merilis survei, terhadap sejumlah tokoh yang layak menjadi presiden 2024 memunculkan sosok baik dari tokoh muslim atau non muslim. Pada survei itu muncul nama Rizieq Shihab dan Ahok.
Koordinator Nyapres 2024, Veri Junaidi, dalam siaran persnya, Senin (31/05/2021) menyebut jika dari seluruh tokoh yang muncul, juga ada nama Ahok alias Basuki Tjahaya Purnama sebesar 4,7 persen. Ahok sendiri menempati urutan ke tiga setelah Ganjar Pranowo, dan mengangguli Prabowo Subianto.
"Meskipun demikian, Ahok juga menjadi tokoh yang paling 'tidak diharapkan' jadi Presiden 2024,"katanya seperti dilansir dari suaramalang.id-jaringan Suara.com.
Baca Juga: Belum Ada Kepastian Kuota, 60 Persen Calon Haji Sumsel Selesai Divaksin
Veri melanjutkan, hasil survei ini merupakan pilihan responden atas pertanyaan "dari keseluruhan tokoh tokoh tersebut, mana yang anda harapkan menjadi Presiden 2024".
Pilihan ini merangkum dari seluruh kategori tokoh muslim yang ditanyakan yakni seperti tokoh muslim dari Kalangan Politisi, Ulama, TNI/Polri, Pemuda, dan bahkan kalangan non-muslim.
Hasil lengkapnya:
Tokoh Muslim dari Kalangan Politisi dengan hasil:
(1) Anies Baswedan (45,42%),
(2) Ganjar Pranowo (12,98%),
(3) Prabowo Subianto (4,66%),
(4) Ridwan Kamil (4,27%),
(5) AHY (3,13%),
(6) dan lainnya.
Tokoh muslim dari kalangan tokoh agama dengan hasil:
(1) Din Syamsudin (23,97%),
(2) Mahfud MD (19,16%),
(3) Abdul Somad (14,43%),
(4) Rizieq Shihab (13,82%),
(5) Adi Hidayat (7,40%),
(6) dan lainnya.
Baca Juga: 10 Daerah Ini Dinyatakan Polda Sumsel Rawan Karhutla Tahun Ini
Tokoh muslim dari kalangan TNI/Polri dengan hasil:
(1) Gatot Nurmantyo (60,61%),
(2) Tito Karnavian (15,19%),
(3) Andika Perkasa (9,69%),
(4) Moeldoko (6,03%),
(5) Budi Gunawan (2,29%),
(6) dan lainnya.
Berita Terkait
-
Gaya Dedi Mulyadi Hadiri Undangan Dicap Mirip Imej Jokowi dan Ahok Saat Berstatus Pejabat
-
FPI Tegaskan Tidak Ada Agenda Politik dalam Pertemuan Habib Rizieq dengan Wamenaker Noel
-
Usai Bertemu Habib Rizieq Shihab, Wamenaker Noel Jadi Ragu dengan Narasi yang Menuding FPI Radikal
-
Wamenaker Noel Sowan ke Markas FPI, Habib Rizieq Minta Tekan Angka Pengangguran
-
Hotman Paris Sandingkan Foto Ahok dan Firdaus Oiwobo: Gayanya Sama
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim