SuaraSumsel.id - Seorang perempuan ditemukan tewas mengenaskan di kawasan Tempat Pemakaman Umum (TPU) Soak Simpur, Kecamatan Sukarame, Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), Minggu(30/3/2021).
Perempuan berstatus janda bernama Nur Aini (38) itu ditemukan warga dalam posisi tertelungkp tanpa menggunakan celana.
Kabar itu dibenarkan bibi korban bernama Husna (61). Dia mengaku mendapat informasi keponakannya tewas dari istri Ketua RT setempat.
“Aku baru tahu dari dari istri RT, katanya Nur ditemukan tewas di sana (kuburan). Aku liat dia sudah ditutup tikar dengan kondisi telengkup nungging masih pakek baju tapi telanjang celana,” katanya saat berada di Instalasi Forensik Bhayangkara Palembang, dikutip dari Sumselupdate.com - jaringan Suara.com.
Baca Juga: Menilik Produsen Tempe di Palembang: Gunakan Kedelai Impor hingga Harga Tak Bisa Naik
Menurutnya, korban mengalami luka di bagian kepala dan leher. Ia menduga keponakanya menjadi korban pembunuhan.
Jasad korban saat ini berada di RS Bhayangkara Palembang untuk divisum.
“Dia sudah pisah dengan suaminya, anaknya ada yang ikut suami dan sepupunya di Jawa,” katanya.
Berita Terkait
-
Niat Berobat, Perempuan Ditemukan Tewas di Kamar Hotel
-
Asal Usul Kisah Pastor Kepala Buntung di TPU Jeruk Purut, Kini Jadi Wisata Horor Jakarta
-
Mulai Juli, Jembatan Keramasan Palembang Ditutup Enam Bulan
-
Promosi Mayjend Dudung Abdurachman Dikaitkan dengan Taufik Kiemas saat di Palembang
-
Palembang Tuan Rumah Triathlon Series 2021, Bakal Dihadiri Sandiaga Uno
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
-
5 HP dengan Kamera Terbaik di Dunia 2025, Ada Vivo dan Huawei
-
8 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
-
Eks Pelatih Vinicius Junior Diincar Klub Liga 1: Persija atau Bali United?
-
Harga Emas Antam Naik Turun, Hari Ini Dibanderol Rp 1.894.000/Gram
Terkini
-
Cerita Emak-Emak Pasukan Kuning Temukan Emas di Tumpukan Sampah Palembang, Nilainya Mengejutkan
-
Peluru Nyasar Gegerkan 16 Ulu Palembang, Kernet Gas Tertembak Saat Bongkar Tabung Elpiji
-
Buruan! Link DANA Kaget Hari Ini Aktif, Siapa Cepat Dia Dapat
-
Spesial Siang Ini! Link DANA Kaget Siap Klaim, Rebut Rezeki Sampai Rp 415 Ribu
-
Buruan Klaim! Kumpulan Link DANA Kaget Hari Ini, Saldo Gratis Menanti