SuaraSumsel.id - Abdee Slank ditunjuk jadi Komisaris Telkom. Kabar ini pun didengar mantan istrinya, Anita Desy. Dia pun reaksi dan menilai gitaris Slank itu pantas menduduki posisi tersebut karena memiliki sifat jujur dan pekerja keras.
"Bagi saya, walaupun hanya mantan istri, saya tetap mendukung beliau," kata Desy dihubungi matamata.com-jaringan Suara.com, Sabtu (29/5/2021).
Desy menganggap diangkatnya Abdee Slank sebagai Komisaris Independen di perusahaan pelat merah itu oleh Menteri BUMN Erick Thohir adalah keputusan yang tepat.
"Mantan saya itu jujur, apalagi ini tugas negara. Dia kalau udah urusan negara dia itu luar biasa. Serius dia pekerja keras," ujar Desy.
Desy juga yakin Abdee Slank dipilih bukan karena dekat dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Kata dia, ada hal lain yang lebih penting sebagai pertimbangannya.
"Soal dipilih, tentu ada tim ahli, pasti kan ada surveinya," ucap dia.
Sebelumnya, Erick Thohir mengangkat Abdi Negara Nurdin atau yang dikenal dengan nama panggung Abdee Slank sebagai komisaris Telkom.
Hal tersebut diumumkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) yang digelar, Jumat (28/5/2021).
Selain Abdee Slank, dalam daftar komisaris Telkom juga ada beberapa nama yang tidak asing bagi publik.
Baca Juga: Ngaku Dapat Bisikan Gaib, Pelaku Penikaman Jemaah Masjid di Sumsel Serahkan Diri ke Polisi
Mereka antara lain Rizal Mallarangeng dan Staf Khusus Menteri BUMN, Arya Mahendra Sinulingga, demikian dikutip dari siaran pers Telkom Indonesia (Persero) Tbk.
Erick juga mengangkat mantan Menteri Riset dan Teknologi Bambang Brodjonegoro menjadi Komisaris Utama Telkom. Bambang menggantikan Rhenald Kasali.
Berita Terkait
-
Abdee Slank Jadi Komisaris Telkom, Erick Thohir Diminta Jelaskan Alasannya ke Publik
-
Abdee Slank Jadi Komisaris Telkom, Mantan Istri: Dia Jujur, Pekerja Keras
-
Pakai Helm Rice Cooker Lengkap dengan Centong, Abdee Slank Jadi Komisaris Telkom
-
Kapasitasnya Diragukan Jadi Komisaris Telkom, Rekam Jejak Abdee Slank Dibuka
-
Abdee Slank Jadi Komisaris Telkom, Ini Tanggapan Ahmad Dhani
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Dari Mimbar ke Medan Tempur: Kisah H Abdul Malik, Ulama Pejuang dari Kayuagung
-
Baru Tahu? 7 Jalan di Palembang Ini Diambil dari Nama Pahlawan
-
Budget Nikah di Palembang Ternyata Segini, Cek Detailnya Biar Nggak Kaget Pas Hitung Biaya
-
Bukan Sekadar Gambar di Uang Rp10 Ribu, Begini Kisah Rumah Limas yang Jadi Ikon Palembang
-
Budget 500 Ribu Cukup? Ini Itinerary Liburan Hemat 3 Hari di Palembang yang Tetap Seru