SuaraSumsel.id - Seekor anak kambing di Gujarat, India, lahir dengan wajah yang sungguh aneh, dan mirip manusia. Dengan keanehan itu, anak kambing unik itu pun langsung disembah bagaikan Dewa setelah dilahirkan.
Menyadur Times Now News Sabtu (10/04), foto dan video anak kambing yang lahir di desa Seltipada, di tepi sungai Tapi, Songadh Taluka di Gujarat ini langsung viral di media sosial.
Kambing ini terlahir dengan empat kaki dan telinga layaknya kambing pada umumnya.
Namun tak seperti kambing lainnya, binatang unik ini tak memiliki ekor.
Baca Juga: Sejak Masa Sriwijaya, Sumsel Terkenal dengan Tiga Jenis Lada Ini
Binatang unik yang lahir di rumah Ajaybhai Vasava ini memiliki dahi, mata, mulut dan bagian janggut yang terlihat sangat mirip dengan manusia.
Dalam video yang viral di media sosial itu, bayi kambing tampak tergeletak di atas kain.
Sayangnya, kambing yang lahir dalam kondisi langka ini hanya bertahan selama sepuluh menit.
Warga desa sempat menyembah kambing itu sebelum menguburnya. Mereka percaya bahwa itu adalah kelahiran kembali nenek moyang mereka.
Sebelumnya, pada bulan Februari nelayan di Florida menangkap ikan yang memiliki deretan gigi layaknya manusia.
Baca Juga: Gerebek Kampung Narkoba Tangga Buntung, Brimob Polda Sumsel Diturunkan
"Gigi hanya dapat digambarkan sebagai gigi yang mirip manusia, tetapi setelah diperiksa lebih lanjut, Anda akan melihat bahwa mereka memiliki deretan gigi seperti hiu," ujar Paul, pria yang menangkap ikan itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?