SuaraSumsel.id - Pelaksanaan Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat di Deli Serdang, Sumatera Utara berlangsung Jumat (5/3/2021). Sejumlah tokoh senior nampak hadir dalam pelaksanaan KLB Demokrat tersebut.
Selain sosok mantan Seketaris Jendral Partai Demokrat, Marzuki Alie terlihat juga mantan bendara Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin.
Di lokasi pelaksanaan kongres, Nazaruddi pun disapa oleh setiap kader yang melaluinya. Dia terlihat melemparkan senyum khasnya setiap kali di sapa oleh para kader.
"Alhamdulillah, apak kabar sehat kan," katanya kepada SuaraSumut.id - jaringan Suara.com saat disapa, Jumat (5/3/2021).
Baca Juga: Tahun Ini, Restorasi Sungai Sekanak-Lambidaro di Palembang Dilanjutkan
Namun saat dimintai keterangan terkait KLB, ia memohon maaf dan mengatakan akan berbicara dengan awak media setelah acara KLB berlangsung.
"Mohon maaf ya, nanti setelah acara kita akan ngobrol-ngobrol ya," ungkapnya.
Beberapa kader Partai Demokrat dari wilayah Indonesia Timur terlihat hilir mudik di lobi hotel. Mereka saling bercengkrama dan berbincang dengan satu sama lain.
Diketahui, KLB dikabarkan dihadiri oleh Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko dan sejumlah pejabat lain.
Pro dan kontra mengenai KLB berlangsung di tubuh internal partai. Sejumlah kader mendukung pertemuan KLB karena ingin memperbaiki kondisi partai Demokrat saat ini.
Baca Juga: Warga Sumsel, Begini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 13
Pentolan Partai Demokrat asal Sumatera Selatan, Syofwatillah Mohzaib saat dihubungi Suarasumsel.id, Kamis (4/3/2021) mengungkapkan jika KLB diatur dalam peraturan organisasi partai.
Pengajuan KLB Partai Demokrat disampaikan oleh para pengurus partai di tingkat daerah.
"Karena diatur dalam peraturan organisasi, maka itu bisa dilaksanakan. Itu halal toyiban," ujarnya.
Sementara Marzuki Alie pun dipastikan sudah berada di Sumatera utara juga mengikuti KLB Partai Demokrat,
Berita Terkait
-
Marzuki Alie Soal Pemilu Curang: Jangan Kalah Bilang Orang Menang Curang
-
Nasib Miris Eks Kader Demokrat yang Dulu Dukung Moeldoko Kudeta AHY
-
Jejak Konflik AHY vs Moeldoko, Kini Bersatu di Bawah Komando Jokowi
-
Ucap Syahadat di Depan Dery Eks Vierra, Denny Sumargo Ternyata Hapal dan Sering Baca Surat Al Fatihah
-
Cerita Ayah dan Ibu Denny Sumargo Nikah Beda Agama, Sampai Tak Dianggap Anak oleh Orang Tua
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu