SuaraSumsel.id - Pekan ini, ajang Bintang Suara.com yang digelar Suara.com bekerja sama dengan Media Musik Proaktif yang didukung Radio Hot FM Jakarta makin seru.
Setelah dua group 10 finalis pada 30 besar tampil, kini giliran 10 finalis di group ketiga juga tampil.
Meski memasuki putaran akhir 30 besar finalis, pada Pada Kamis (18/2/2021) besok akan tampil 10 finalis 30 besar grup tiga Bintang Suara yang disiarkan secara langsung di media sosial Daily Motion di akun Suara.com.
Dalam grup terakhir ini, tercatat ada 10 finalis yang akan menampilkan kebolehannya serta kemampuannya di bidang tarik suara musik dangdut.
Baca Juga: Beras dan Rokok Sumbang Angka Kemiskinan Sumsel Saat Pandemi
Tak hanya itu, peserta dituntut juga berpenampilan prima dan menarik layaknya tampil di atas panggung, meski dilakukan secara virtual.
Para peserta ini, nantinya akan disaksikan langsung oleh dewan juri yang merupakan perwakilan dari pihak Suara.com dan Proaktif.
Para dewan juri tersebut yakni Restu Mahardani, dan Bambang Sugianto yang mewakili Label Proaktif. Kemudian dari perwakilan Suara.com, yakni Ririn Indriani dan Ferry Noviandi.
Sedangkan peserta yang kali ini akan tampil total berasal dari berbagai daerah yang ada di Indonesia seperti Solo, Kabupaten Dompu, Rejang Lebong, Kota Kediri dan beberapa daerah lainnya.
Berikut daftar peserta yang akan tampil di Grup 3 Bintang Suara;
Baca Juga: Epidemiolog Unsri Menilai Sumsel Belum Kompak Kendalikan Covid 19
- Fajar Novita Mahardika Dewi (Solo)
- M Ichtiar Pryadi (Dompu)
- Eva Mardiana (Jakarta)
- Adistya Rixca Fatmala (Surabaya)
- Fitria Rahmawati (Bandung)
- Tri Puji Handayani (Kudus)
- Imelda Mega Rosita (Kota Kediri)
- Rian Franata (Rejang Lebong)
- Sukmazana (Langsa)
- Jamal (Sukabumi)
Buat yang ingin mengetahui aksi 10 finalis Grup 3 Bintang Suara, bisa langsung klik link di sini atau bisa langsung mengikuti pemberitaannya di Suara.com.
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat