SuaraSumsel.id - Satuan Tugas Penanganan Covid-19 memberikan apresiasi kepada sejumlah provinsi yang mengalami peningkatan angka kesembuhan virus Corona.
"Saya sampaikan apresiasi kepada lima provinsi dengan penurunan kesembuhan tertinggi atas kerja kerasnya, khususnya dalam perawatan sehingga kesembuhan pasien meningkat," ujar Juru Bicara Satgas Covid-19, Prof. Wiku Adisasmito di Graha BNPB, Jakarta Timur, Selasa (1/12/2020).
Adapun lima provinsi itu adalah sebagai berikut:
1. Jawa Barat
Baca Juga: KPAI Usul Siswa dan Guru Cuci Tangan Satu Jam Sekali Saat Sekolah Dibuka
Jawa Barat angka kesembuhan bertambah 957 orang, di mana jika minggu sebelumnya yang sembuh hanya 2.093 orang, pada minggu ini bertambah menjadi 3.050 orang yang sudah sembuh.
2. Jawa Tengah
Jawa Tengah meski kasus baru di minggu ini meningkat dratis, namun kesembuhan di Jateng tidak bisa diremehkan. Dalam seminggu terjadi peningkatan kesembuhan sebanyak 957 orang.
Dari minggu sebelumnya hanya 107 orang yang sembuh, pada minggu ini sebanyak 639 orang di Riau sudah sembuh dari Covid-19. Artinya kesembuhan dalam seminggu bertambah sebanyak 532 orang.
3. Kepulauan Riau
Baca Juga: Terduga Teroris Diamankan di Toko Ponsel, Jaringan Jemaah Islamiah
Kepulauan Riau meski baru saja masuk sebagai salah satu provinsi dengan penambahan kasus baru tertinggi, nyatanya kesembuhan juga meningkat pesat.
4. Jawa Timur
Jawa Timur mengalami peningkatan kesembuhan sebanyak 490 orang, di minggu sebelumnya hanya terjadi 1.683 kesembuhan, pada minggu ini kesembuhan terjadi sebanyak 2.173 orang pasien Covid-19.

5. Banten
Banten mengalami peningkatan kesembuhan sebanyak 449 orang, di minggu sebelumnya hanya terjadi 8 kesembuhan, pada minggu ini kesembuhan terjadi sebanyak 457 orang pasien Covid-19.
Sementara itu Prof. Wiku juga mengungkap terjadinya kenaikan angka kesembuhansecara nasional se-Indonesia.
Pada minggu ini kesembuhan naik 6,1 persen, dari yang tadinya kesembuhan minggu lalu hanya 24.627 orang yang sembuh. Pada minggu ini bertambah menjadi 26.136 orang yang sudah sembuh.
Sementara Provinsi Sumatera Selatan sendiri belum dinilai sebagai penyumbang angka kesembuhan yang tinggi.
Sumber: Suara.com
Berita Terkait
-
KPK Sikat Anggota DPRD OKU: Jatah Proyek PUPR Jadi Bancakan?
-
Skandal Suap di OKU Terbongkar: KPK Tetapkan 6 Tersangka Proyek Dinas PUPR!
-
Mentan Amran Bidik Sumsel Jadi Tiga Besar Produsen Beras Nasional, Percepat Swasembada Pangan
-
Mudik Gratis Sumsel 2025 Naik Kereta Api Sekeluarga, Cek Link Pendaftaran!
-
Mudik Gratis 2025 Pemprov Sumsel, Tersedia Ribuan Tiket
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel