SuaraSumsel.id - Peredaran narkoba memang tidak memang profesi seseorang. Buktinya, seorang Aparatur Sipil Negara (ASN) berasal dari Desa Ngulak I, Sanga Desa, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel) disergap aparat Polsek Muara Lakitan.
Tersangka Paredi (47) diciduk petugas saat melintas di ruas Jalan Lintas Lubuklinggau-Sekayu tepatnya di Kelurahan Muara Lakitan, Kecamatan Muara Lakitan, Kabupaten Mura, sekitar pukul 17.30 WIB, akhir pekan lalu.
Paredi dicokok aparat lantaran menyimpan tiga setengah butir pil ekstasi di dalam plastik klip.
Kapolres Mura, AKBP Efrannedy melalui Kapolsek Muara Lakitan, Iptu M Romi mengatakan penangkapan tersangka bermula saat anggota mendapatkan informasi bahwa akan terjadi transaksi narkotika di Kelurahan Muara Lakitan.
Baca Juga: Joget-Baca Doa di Kampanye Calon Bupati, Kepala Sekolah Divonis 4 Bulan Bui
Dari informasi itu, pelaku mengendarai satu unit mobil Carry pick up warna hitam Nopol BG 8550 BI.
Selanjutnya, anggota melakukan penyelidikan sekaligus pengintaian terhadap pelaku.
Setiba di TKP, nampak mobil pelaku melintas, anggota pun langsung memberhentikan mobil tersangka.
Saat digeledah, anggota menemukan tiga setengah butir pil ekstaksi di dalam plastik klip.
Selanjutnya pelaku dan barang bukti dibawa ke Polsek Muara Lakitan untuk diproses sesuai hukum yang berlaku.
Baca Juga: Pura-pura Jadi Pembeli, Tas Pegawai Indomaret Dicuri
“Anggota telah meringkus tersangka berikut BB sesuai dengan laporan polisi Lp/B-A/XI/2020/Sumsel/Mura/Sek Lakitan tanggal 28 November 2020. Saat ini kasus tersangka masih dilakukan penyidikan lebih lanjut,” ujarnya.
(Sumselupdate)
Berita Terkait
-
Komisi II DPR Siap-siap Revisi UU ASN, Naskah Akademiknya Kini Sedang Digodok
-
Revisi UU ASN 2025: Poin-poin Penting dan Kontroversi
-
Batas Waktu Pencairan TPG Berapa Hari, Cek Fakta Benarkah Hanya 14 Hari
-
Ratusan Dosen ASN Mundur: Salah Sistem atau Minimnya Persiapan Mental ASN Baru?
-
Harta Menakjubkan Anggota DPRD Sumut yang Diduga Cekik Pramugari di LHKPN
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim