SuaraSumsel.id - Kriminalitas di Kota Palembang semakin menggila saja. Bahkan aksi menyamar sebagai pembeli Indomaret dilakukan bandit di Kota Palembang.
Seorang karyawan Indomaret Bela Saputri (20) melaporkan tas miliknya dicuri orang yang tidak dikenal. Modusnya berpura-pura menjadi menjadi pembeli.
Peristiwa terjadi pada Jumat (27/11/2020), di Indomaret Jalan GHA Bastari Kecamatan 7 Ulu sekitar pukul 12.49 WIB.
"Saat itu saya lagi kerja pelaku masuk pura pura belanja. Setelah beberapa menit tidak terlihat dia beli apapun dan mendekati mau izin ke belakang katanya pinjam toilet," kata Bela di SPKT Polrestabes Palembang, Sabtu (28/11/2020).
Baca Juga: Detik-Detik Istri Cium Kaki Suami, Minta Maaf Diselingkuhi di Ruang Karaoke
Karena tidak menyangka itu pencuri, Bela mempersilahkan pelaku masuk ke belakang.
"Ternyata dia tidak ke toilet dia naik ke atas dan mencuri tas milik saya. Sedangkan saya berada di luar jadi tidak ada yang tau dia ke atas,"tuturnya
Setelah itu disebutnya pelaku langsung keluar Indomaret tanpa belanja. Bela masih belum curiga.
"Saat saya naik ke atas baru sadar tas milik saya hilang. Setelah saya cek CCTV benar pelaku tadi naik ke atas dia yang mengambilnya disana ada uang gaji saya Rp 1 Juta," jelasnya.
Kasubbag Humas Polrestabes Palembang, AKP Irene membenarkan korban telah melaporkan dengan LP nomor LPB/2509/XI/2020/SUMSEL)RESTABES/SPKT.
Baca Juga: Warga Antusias Menikmati Atraksi Alutsista Latancab TNI AD
"Benar ada laporan itu dan korban juga mengatakan terekam CCTV. Nanti laporan akan kita serahkan ke Reskrim dan CCTV kita minta dari korban untuk mencari pelakunya," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim