SuaraSumsel.id - Nikita Mirzani dihina Ustaz Maaher At-Thuwailibi. Ia dipanggil dengan kata kasar lantaran menyebut Habib Rizieq Shihab dengan nama tukang obat.
"Kepadamu hei, bab* betina, lonte oplosan penjual selangkangan, saya imbau! Jika tak minta maaf 1x24 jam dan klarifikasi secara terbuka, saya bersama 800 laskar pembela ulama akan mengepung rumah kau!" kata Ustaz Maaher At-Thuwailibi.
Nikita Mirzani yang mengunggah video Ustaz Maaher At-Thuwailibi balik bertanya kepada warganet. Apa pantas seorang ulama berkata seperti itu.
"Masa kini lho sampai dibilang lonte polosan, penjual selangkangan. Coba netizen budiman, apa pantas orang seperti itu bicara begitu?" tulis Nikita Mirzani di Instagram, Jumat (13/11/2020).
Baca Juga: Nyaris Binasa di Mekkah, Kertas Amalan Doa dari Guru Bikin Rizieq Bangkit
Pertanyaan Nikita Mirzani langsung direspons puluhan ribu warganet. Banyak di antaranya yang membela artis 34 tahun tersebut.
"Suruh orang minta maaf tapi pak ustaz menghina orang dengan kata-kata yang lebih kasar," kata @mitasugestiana.
"Saya umat muslim, tapi membela Nikita Mirzani. Karena tidak sepantasnya seorang muslim mengeluarkan kata hinaan. Sekalipun dengan niat membalas hinaan," ucap @jessica_carmella_24.
Malah ada yang mengatakan sang ustaz bisa dikenakan pasal karena jelas menghina seseorang.
"Kena pasal juga nih dia. Dari video itu sudah jelas, dia menuduh Niki dengan sebutan ini dan itu. Seharusnya nggak boleh lah begitu," tulis akun @yadi0705.
Baca Juga: Rumah Mau Digeruduk, Nikita Tantang Pendukung Rizieq: Yuk...Gue Open House
Nikita Mirzani tampaknya juga berinisiatif melaporkan kejadian ini pada polisi.
"Lagian pada kenapa sih ngancem di media sosial? Kan bisa gue laporin ke polisi dengan gampang," tulisnya di Insta Story.
"Besok capek deh gue bikin laporan," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Lolly Segera Jalani Pemeriksaan Kasus Vadel Badjideh, Nikita Mirzani Wajib Mendampingi
-
Lolly Bakal Diperiksa Terkait Laporan Terhadap Vadel Badjideh
-
Ngaku dr Oky Tahu dan Support Umrahnya, Isa Zega Bikin Nikita Mirzani Makin Murka: Kalau Ngarang yang Bener
-
Vadel Badjideh Ugal-ugalan ke Lolly: Cinta Itu Aksi!
-
Pendidikan Mentereng Anak Razman Arif Nasution, Disebut Beda Level dari Putri Nikita Mirzani
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Viral Ibu Gendong Bayi Diamankan Terkait Dugaan Money Politik di Lubuklinggau
-
BMKG Prediksi Hujan Lebat di Sumsel Saat Pilkada: Ini Daftar Terkena Dampak
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas