SuaraSumsel.id - Dinas Pariwisata Kota Palembang mengharuskan pengelola tempat wisata di kota Palembang, Sumatera Selatan menjalankan protokol kesehatan.
Pada libur panjang akhir Oktober ini, beberapa tempat wisata seperti halnya Plaza Benteng Kuto Besak (BKB), Putih Kayu, Museum Sultan Mahmmud Badaruddin II, Pulau Kemarau hingga Al-Qur'an raksasa akan mendapatkan perhatian.
"Nanti di sana juga akan ada petugas untuk melihat ketertiban para pengunjung,"ujar Kepala Dinas Pariwisata Kota Palembang Isnaini Madani Selasa, (27/10/2020)
Dia menilai tempat wisata di Kota Palembang telah berstandar protokol kesehatan. Kelengkapan protokol kesehatan telah diperkenalkan sejak lama sejak akses pariwisata dibuka usai penerapan protokol kesehatan PSBB jilid II lalu.
"Karena agar pemerintah dapat pendapatan dan masyarakat makanya usai PSBB II, menjalankan aktifitas normal menerapkan protokol kesehatan,"tutur ia.
Meskipun di tengah pandemi, dinas pariwisata yakin masih mendapatkan pelancong dari luar Sumsel.
Ia optimis warga Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel) seperti Bengkulu, Lampung, Sumatera Selatan, Bangka Belitung dan Jambi masih akan berkunjung ke Palembang.
"Standardnya, jika luar kota harus tes rapid tes. Jadi kemungkinan, pengunjung dari Sumsel dan sekitarnya,"tutup ia.
Kontributor : Muhammad Moeslim
Baca Juga: Gagal Lompat di Gedung Pasar 16, Mr X Tewas Usai Lompat di Jembatan Ampera
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
5 Cara Set Lipstik Biasa untuk Jadi Transferproof Pakai Bedak Tabur agar Tampilan Rapi
-
5 Mobil Bekas untuk Angkut Galon dan Gas bagi Pemilik Warung di Bawah Rp 40 Juta
-
7 Merek Sepatu Lokal Indie untuk Tampil Keren dan Anti Mainstream
-
5 Cara Pakai Lipstik untuk Mencegah Nempel di Gigi agar Tampilan Rapi dan Anti Malu
-
5 Kontribusi Strategis Bank Sumsel Babel dalam Memperkuat UMKM di Kabupaten PALI