SuaraSumsel.id - Gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,9 mengguncang barat daya Bengkulu pada Rabu (19/8/2020) pukul 05.23.56 WIB. Informasi ini disampaikan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui akun Twitter resmi mereka.
Disampaikan pula mellaui twit tersebut, gempa yang berada di kedalaman 10 kilometer tersebut tidak berpotensi tsunami.
Pusat gempa terletak pada 4.50 Lintang Selatan, 100.91 Bujur Timur pada kedalaman 10 kilometer atau berjarak 169 kilometer barat daya Bengkulu.
Pada pukul 05.29.35 WIB, gempa berkekuatan magnitudo 6,8 kembali terjadi dengan episenter 3.74 Lintang, 101.56 Bujur Timur pada kedalaman 11 kilometer atau 78 kilometer barat daya Bengkulu Utara.
Baca Juga: Jaksa: Putra Siregar Beli Ponsel Batangan Dari Batam
Gempa yang berpusat di dalam laut ini ini juga tidak berpotensi menimbulkan tsunami, demikian laporan dari BMKG.
"#Gempa Mag:6.9, 19/08/2020 05:23:56 (Pusat gempa di laut 169 Km Barat Daya Bengkulu), Kedlmn:10 Km Dirasakan (MMI) IV Bengkulu, IV Bengkulu Utara, IV Mukomuko, IV Seluma, IV Kepahiang, III Bengkulu Selatan, III Kaur, III Curup, III Lebong, II-III Lubuk Linggau, #BMKG," tulis akun Twitter @InfoBMKG.
BMKG juga mengingatkan kepada masyarakat agar senantiasa waspada terkait adanya potensi gempa susulan. Sejumlah warganet yang mengomentari cuitan tersebut menyebut, gempa terasa hingga ke Pariaman, Sumatera Selatan.
Berita Terkait
-
Sempat Terjun ke Jurang, Pelarian Otak Pembegalan di Bengkulu Berakhir
-
Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Penjual Emas Palsu di Bengkulu Positif Corona
-
Peringati HUT RI, Mahasiswa UM Bengkulu Kibarkan Bendera Ukuran Raksasa
-
Nekat Jual Emas Palsu, Pemilik Toko Perhiasan di Bengkulu Dibekuk
-
Tewas Tergantung Dikira Bunuh Diri, Pria di Bengkulu Ternyata Dibunuh Istri
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
Musim Berburu Siswa Baru: Apa Kabar Sekolah Negeri?
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
Terkini
-
5 Desain Garasi Rumah Subsidi yang Bikin Tetangga Iri: Estetis dan Tak Makan Tempat
-
DANA Kaget Lagi Viral! Ini Cara Kilat Klaim Link DANA Kaget Terbaru
-
Bank Sumsel Babel Perkuat Komitmen Pro Rakyat di Bangka Belitung Dengan Berbagai Bantuan Nyata
-
Dari Trek Lari ke Kafe, 5 Alasan Hoka Jadi Sepatu Wajib Punya Anak Gaul 2025
-
Jembatan Ambruk Picu Herman Deru Ultimatum Perusahaan Tambang: Bangun Jalan atau Berhenti