Tips Merawat Mainan Lego Agar Awet dan Tahan Lama

Banyak orang yang kurang bisa merawat Lego dengan baik sehingga membuatnya rapuh.

Fabiola Febrinastri
Sabtu, 14 Juni 2025 | 07:34 WIB
Tips Merawat Mainan Lego Agar Awet dan Tahan Lama
Ilustrasi Lego.[Unsplash/Kelly Sikkema]

SuaraSumsel.id - Lego menjadi salah satu mainan edukatif yang sering menjadi pilihan para orang tua untuk anak. Mainan berbentuk balok satu ini bisa menjadi permainan menarik untuk anak-anak mulai dari usia 3 tahun.

Namun, banyak orang yang kurang bisa merawat Lego dengan baik sehingga membuatnya rapuh, retak, patah, bahkan warnanya memudar. Padahal, jika kita menjaganya dengan benar, mainan Lego bisa  diwariskan ke anak cucu, lho. 

Oleh karena itu, dalam tulisan kali ini akan coba membahas tentang tips merawat Lego agar awet dan tahan lama:

1.       Lakukan Pembersihan Rutin

Baca Juga:Rekomendasi Sepatu Anak Brand Lokal Terbaik: Stylish, Nyaman, dan Tidak Bikin Kantong Jebol!

Sesekali, lakukan pembersihan rutin pada koleksi lego anda, untuk mempertahankan kebersihan lego yang anda punya. 

Bersihkan dengan lembut menggunakan air hangat dan sabun ringan untuk menghilangkan kotoran atau debu yang menempel. 

Hindari penggunaan bahan kimia yang keras atau pembersih berbasis alkohol karena dapat merusak plastik lego.

Dengan mengikuti tips dan trik ini, anda dapat memastikan bahwa koleksi lego anda tetap terjaga dan terlindungi. 

Dengan perawatan yang tepat, lego anda akan tetap tahan lama dan siap untuk dihargai oleh generasi mendatang.

Baca Juga:Orang Tua di Sumsel Bawa Anak Pemakai Sabu ke Barak Dedi Mulyadi, BNN: Cara Ini Salah!

2.       Mainkan Lego secara hati-hati dan jangan terlalu sering dibanting

Tak jarang katika bermain Lego terutama bersama anak kecil, Lego dimainkan secara kasar dan dibanting atau dilempar. Hal itu tentu membuat tingkat keawetan Lego berkurang dan bahkan bisa patah.

Agar hal tersebut tidak terjadi alangkah baiknya kalian memainkannya secara hati-hati dan mendampingi anak kecil saat bermain. Hal ini bikin Lego kalian semakin awet untuk tahan lama untuk dimainkan.

3.       Gunakan kotak tertutup untuk merawat Lego

Mainan Lego biasanya berbentuk balok plastik berukuran kecil (bricks Lego). Untuk itu, simpan seluruh mainan tersebut di dalam kotak tertutup. 

Anda bisa menggunakan beberapa kotak terpisah dan memberikan label untuk mengategorikan berbagai jenis Lego. Misalnya, gunakan kotak pertama untuk meletakkan Lego Classic, kotak kedua untuk Lego Duplo, dan kotak ketiga untuk Lego Friends. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini