Suku Bunga Berjenjang KPR BRI" Sollusi Cepat Punya Rumah

Untuk tenor 1-3 tahun, BRI memberikan bunga 6,2%.

Fabiola Febrinastri | Restu Fadilah
Jum'at, 05 Juli 2024 | 13:28 WIB
Suku Bunga Berjenjang KPR BRI" Sollusi Cepat Punya Rumah
Ilustrasi kredit rumah. (Dok: Vecteezy)
  • Tahun ke 1 sampai ke 3 5,00 persen
  • Tahun ke 4 sampai ke 6 8,30 persen
  • Tahun ke 7 sampai ke 10 10,30 persen

Tenor 20 tahun memiliki rincian suku bunga sebagai berikut

  • Tahun ke 1 sampai ke 3 4,75 persen
  • Tahun ke 4 sampai ke 6 8,00 persen
  • Tahun ke 7 sampai ke 10 10,35 persen

Nasabah dapat memanfaatkan program KPR BRI ini untuk pembelian hunian baru (primary) dari developer PKS BRI atau pembelian bekas khusus properti di lingkungan perumahan developer.

Bagaimana, mimpi Anda terasa makin dekat, bukan? Tunggu apa lagi? Wujudkan rumah impian anda dengan KPR BRI! Anda dapat mengajukan penawaran dengan mudah dan cepat di Homespot.id. #KPRBRI dapat menjadi solusi #MudahCepatPunyaRumah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini