Mahathir Mohamad Nilai Kepemimpinan Presiden Jokowi Sudah di Jalur yang Benar

Menurut Mahathir Mohamad, Presiden Jokowi sudah sesuai dengan jalur yang benar

Wakos Reza Gautama
Jum'at, 17 Juni 2022 | 18:36 WIB
Mahathir Mohamad Nilai Kepemimpinan Presiden Jokowi Sudah di Jalur yang Benar
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menjamu Eks Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad di NasDem Tower, Jakarta, Jumat (17/6/2022). Mahathir Mohamad menilai kepemimpinan Presiden Jokowi sudah di jalur yang benar. [Suara.com/Bagaskara)

Banyak pemimpin, kata dia, yang tidak memiliki keberanian dan mencari jalan mudah. Hasilnya, rakyat akan terlena dan tanpa sadar negara juga ikut rusak. "Ketika itu, rakyat lah yang akan membayar harga yang amat mahal," kata dia.

Ia menegaskan, pemimpin yang mendapat kepercayaan rakyat harus amanah. Oleh karena itu, pemimpin perlu terus mencari ilmu dan menambah pengetahuan.

"Kemajuan dapat dicapai apabila pemimpin mempunyai ide dan perancangan yang teratur untuk pembangunan negara. Perancangan-perancangan ini perlu pendekatan jangka panjang dan jangka pendek," kata dia. (ANTARA)

Baca Juga:Disinggung Soal Tak Jadi Presiden Lagi Setelah 2024, Begini Reaksi Jokowi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini