Heran Ariel NOAH Dielu-elukan Banyak Wanita, Hotman Paris: Gue Lebih Kaya

Momen duet antara Celine Evangelista dengan Ariel NOAH, di Holywings dibongkar oleh Hotman Paris Hutapea.

Tasmalinda
Jum'at, 15 April 2022 | 17:46 WIB
Heran Ariel NOAH Dielu-elukan Banyak Wanita, Hotman Paris: Gue Lebih Kaya
Hotman Paris heran sama Ariel NOAH [Instagram]

"Dia (Celine) di belakang WhatsApp gue terus, bawa gue ke depan dong," katanya.

Saat lagu mulai dimainkan, Celine Evangelista tiba-tiba saja berada di depan, samping Hotman Paris. Ia kembali minta tolong pada si pengacara untuk bisa ke panggung.

"Terus Celine kasih kode, maksudnya minta naik ke atas," ucap Hotman.

Melaney Ricardo menimpali, "Jadi bukan lu yang maksa?"

Baca Juga:Menimbulkan Kerugian Besar, Sumsel Punya Pekerjaan Rumah Kendalikan Karhutla

"Nggak, dia yang minta," jawab Hotman Paris tegas.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini