Kenali Ciri Anak Keras Kepala, Ini Cara Menghadapinya

Seseorang anak keras kepala perlu cara khusus dalam menghadapinya. Berikut cara mengenali dan menghadapinya.

Tasmalinda
Minggu, 19 September 2021 | 06:10 WIB
Kenali Ciri Anak Keras Kepala, Ini Cara Menghadapinya
Ilustrasi anak keras kepala [Shutterstock]

SuaraSumsel.id - Anak dengan ciiri mementingkan kebahagian sendiri, bukan tidak baik. Mereka terkadang berfikir egois dan keras kepala. Untuk mengadapi anak keras kepala, Anda sebagai orang tua juga harus memahami dan lebih memberikan perhatian khusus.

Melansir Mom Junction, berikut ciri dan menghadapi anak yang keras kepala dan egois

1. Ketahui kebutuhan anak

Meski sering bertengkar dengan anak, namun orang tua masih harus menciptakan suasana tenang. Memang tidak mudah, akan tetapi coba agar mengetahui apa yang menjadi kebutuhan mereka. Jangan langsur menegur ketika anak memilih mode pakaiannya sendiri.

Baca Juga:PPPA Sumsel: Kasus Pedofil Terbesar di Ogan Hilir, dengan 26 Korban Anak Laki-laki

Karena bisa jadi, mode versi mereka berbeda dengan Anda.

2. Pahami

Memahami, ialah cara terbaik membaca perilaku anak. Bukan membiarkan sifat-sifatnya tersebut, maka biarkan anak melihat, jika sebagai orang tua, Anda menghormatinya secara individu.

3. Kenali apa yang disukainya

Melansir Suara.com, Sebagai orang tua, Anda tidak perlu risau menjawab kebutuhan anak yang keras kepala. Tugas utama Anda, ialah memahami apa yang menjadi kebutuhan dan disukainnya. Agar benar-benar memahami anak, beri pandangan tentang kehidupan yang dihadapi saat ini.

Baca Juga:Viral Krisdayanti Beberkan Gaji DPR, Segini Penghasilan DPRD Sumsel Perbulan

Ilustrasi Hubungan Orangtua dan Anak Keras Kepala (Elements Envato)
Ilustrasi Hubungan Orangtua dan Anak Keras Kepala (Elements Envato)

4. Hadapi argumen mereka dengan memberikan pilihan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini