
"Ngekos di rumah dara," tulis akun @okemantaaap yang menyebutkan judul film horor.

"Ibu pulang klinting klinting klinting," balas akun @coklatstroberi5.

"Gini?," balas akun @muki_rudeboy dengan mengirimkan foto editannya.
Ada-ada saja memang ulah warganet ini!
Baca Juga:Tak Sesuai Ekspektasi! Perempuan Curhat Makanan yang Dipesan Lewat Ojol
Diketahui rumah kos-kosan tersebut sudah dirombak menjadi coffeeshop, bisa jadi tak ada mahasiswa yang minat tinggal di rumah horor seperti itu.