Tak Diberi Izin, Reuni 212 Diganti Dialog Nasional Bersama Rizieq Shihab

Reuni 212 batal digelar.

Tasmalinda
Rabu, 18 November 2020 | 07:55 WIB
Tak Diberi Izin, Reuni 212 Diganti Dialog Nasional Bersama Rizieq Shihab
Seorang massa dari Persaudaraan Alumni (PA) 212 berswafoto saat menggelar aksi unjuk rasa di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Selasa (13/10/2020). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

SuaraSumsel.id - Reuni 212 di Monumen Nasional (Monas), Jakarta pada 2 Desember 2020 akhirnya ditunda akibat tidak memperoleh izin.

Akan tetapi, FPI, GNPF-Ulama dan PA 212 tetap bakal menggelar acara dialog nasional, dengan melibatkan 100 tokoh agama dan ulama termasuk Habib Rizieq Shihab. 

Hal itu disampaikan melalui pernyataan bersama FPI, GNPF-U dan PA 212.

Mereka terpaksa menunda penyelenggaraan acara Reuni 212 karena tidak memperoleh izin.

Baca Juga:Jelang 9 Desember, 5.447 TPS di Sumsel Bersiap Patuhi Protokol Kesehatan

Kendati demikian, mereka berniat tetap melangsungkannya kalau terjadi pembiaran kemurunan dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah atau Pilkada serentak 2020. 

“Pelaksanaan Reuni 212 tahun 2020 ditunda untuk sementara dengan mengamati pelaksanaan pilkada serentak 2020, jika ada pembiaraan kerumunan oleh pemerintah maka Reuni 212 tahun 2020 akan tetap digelar diwaktu yang tepat," demikian siaran pers yang diterima Suara.com, Selasa (17/11/2020).

Sebagai penggantinya, tiga organisasi massa berbasis Islam itu tetap akan menggelar acara dialog nasional. Acara itu akan menghadirkan 100 tokoh dan ulama serta Rizieq. 

Habib Rizieq Shihab. [YouTube/Front TV]
Habib Rizieq Shihab. [YouTube/Front TV]

"Pada tanggal 2 Desember 2020 kami akan mengadakan acara Dialog Nasional dengan menghadirkan 100 tokoh dan ulama yang akan dihadiri oleh IB HRS sebagai narasumber dengan tetap menerapkan protokol Covid-19," ujarnya. 

Selain itu, FPI, GNPF-U dan PA 212 juga mengimbau dan menyarankan kepada mujahid serta mujahidah 212 di seluruh Indonesia untuk mengadakan doa bersama di masjid, musala, pondok pesantren ataupun majelis taklim pada 2 Desember 2020.

Baca Juga:Tahun 2020, Ekspor Komoditas Kelapa Sumsel Naik 21,04 Persen

Doa bersama itu dilakukan supaya pandemi Covid-19 di tanah air berangsur pulih denhan tetap menjalankan protokol kesehatan baik di ruangan terbuka atau tertutup.

Berita Terkait

Persaudaraan Alumni 212 dikabarkan menolak konser Coldplay. Bahkan, kelompok tersebut mengancam akan memblokir lokasi konser hingga mengepung bandara. Ini apabila konser grupband Coldplay tetap diselenggarakan di Jakarta, Indonesia.

bandungbarat | 15:20 WIB

Aktor Prilly Latuconsina menanggapi kabar mengenai Persaudaraan Alumni (PA) 212 dan MUI yang menolak konser Coldplay di Indonesia. Ia menganggap hal tersebut sudah biasa.

purwasuka | 09:38 WIB

Persaudaran Alumni (PA) 212 terang-terangngan menolak konser musik Coldplay di Indonesia. Bahkan, mereka mengacam akan menggelar aksi unjuk rasa.

purwasuka | 09:23 WIB

Alasan menolak konser Coldplay di Indonesia lantaran menurut organisasi itu karena band asal Inggris tersebut membawa nilai-nilai pro-LGBT dan ateisme.

mamagini | 11:35 WIB

Secara tegas IFA asosiasi sepakbola Israel mengatakan tak peduli dan tak ada yang bisa menghalangi langkah mereka untuk turun dalam kompetisi Piala Dunia U20 2023. Meskipun gelombang protes terjadi di Indonesia sebagai tuan rumah.

cianjur | 07:15 WIB

News

Terkini

Program Mini Gerai sudah mulai dilaksanakan sejak bulan November 2022 di Sumatera.

Lifestyle | 16:46 WIB

Dari hasil menabung itu, ia dan bersama istri bisa menunaikan ibadah haji. "Alhamdulilah tahun ini kami bisa menunaikan rukun islam ke 5 ini," sambung Muhammad Khozin.

Lifestyle | 12:54 WIB

Mitha beribadah haji bersama ayahnya yang seorang wiraswasta dan sang ibu seorang guru berstatus ASN.

Lifestyle | 18:50 WIB

Kejaksaan akan segera mengungumkan tersangka kasus korupsi dana hibah KONi Sumsel.

News | 18:29 WIB

Pelaku dan korban ini adalah pasangan kekasih atau berpacaran. Modus penganiayaan sendiri, karena pelaku cemburu dengan korban, ungkap Kompol Bayu

News | 18:03 WIB

Pada 2 musim terakhir BRI telah menjadi sponsor BRI Liga 1.

News | 15:30 WIB

Biasanya kemplang-kemplang yang kering sempurna, mudah dipanggang. Wong Palembang (orang Palembang) senang makan kemplang yang padat. Bantet, bahasa Palembangnya, ujar Sari.

Lifestyle | 08:44 WIB

Saat pandemi Covid 19, PT. Bank Rakyat Indonesia atau BRI berupa merangkul para pengrajin kemplang panggang dengan membentuk klaster Kemplang Panggang.

Lifestyle | 06:18 WIB

"Aku berjanji akan datang ke Indonesia lagi, bersama member-member yang lainnya," pungkasnya.

Lifestyle | 19:14 WIB

Dinas Perkebunan juga sudah mengenalkan upaya peremajaan dengan cara sambung pucuk batang.

Lifestyle | 18:59 WIB

Kuasa hukum dan sanak saudara pelaku mendatangi Pengadilan Negeri (PN) Palembang guna mengajukan gugatan praperadilan terhadap Direktur Ditreskrimum Polda Sumsel.

News | 18:48 WIB

Pelaku UMKM kue dan lauk di Palembang ini mengeluhkan kenaikan harga telur dan daging ayam yang tinggi.

News | 18:07 WIB

Kabag Agama Biro Kesra Sumsel Sunarto mengimbau para calon haji untuk saling menjaga dan membantu sesama.

News | 17:28 WIB

Pendapatan Asli Daerah (PAD) kota Palembang, Sumatera Selatan berasal dari tiga sektor pajak terbesar ini.

Lifestyle | 14:19 WIB

Saat ini tim penyidik pidsus Kejati Sumsel, masih terus berkoordinasi dengan lembaga Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sumsel.

News | 13:59 WIB
Tampilkan lebih banyak