Secara bertahap, mereka akan mendapatkan kesempatan mengakses pinjaman modal usaha sebesar Rp5 juta per orang, dengan bunga 0 persen, asalkan tidak terlambat dalam pembayaran cicilan.
"Saat ini sudah terverifikasi 1.000 pelaku usaha mikro, dengan 250 berkas dalam proses dan 57 berkas sudah disetujui. Masih banyak peluang bagi UMKM lain untuk ikut program ini," tambah Ratu Dewa.
Dana yang disiapkan untuk subsidi bunga ini mencapai Rp500 juta, dikelola melalui Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Palembang.
Pelaku usaha yang ingin mengajukan pinjaman wajib memiliki NIB (Nomor Induk Berusaha), tidak sedang menerima subsidi bunga dari pinjaman lain, dan memiliki usaha aktif minimal satu tahun.
Baca Juga: Akhirnya Bandara SMB II Palembang Berstatus Internasional Lagi, Ini Dampaknya
"Mekanismenya cukup ketat. BPR akan melakukan survei langsung untuk memastikan usaha benar-benar ada dan aktif. Ini untuk menghindari penyaluran pinjaman yang salah sasaran," terang Kepala Dinas Koperasi Palembang, Hj. Suljhijawati.
Dukungan Penuh untuk Masyarakat
Program ini menjadi angin segar bagi pelaku usaha mikro di Palembang yang selama ini kesulitan mengembangkan bisnis karena keterbatasan modal.
Dengan hadirnya pinjaman modal usaha berbunga 0 persen dari Pemerintah Kota Palembang, para pelaku usaha kini memiliki peluang lebih besar untuk memperluas usahanya tanpa terbebani bunga pinjaman yang mencekik.
Tidak hanya itu, program ini diharapkan mampu menjadi motor penggerak dalam memperkuat perekonomian lokal melalui peningkatan produktivitas usaha mikro di berbagai sektor.
Baca Juga: Sinergi dan Inovasi Ekonomi Syariah di SYAFARI 2025 Sumatera Selatan
Langkah strategis ini juga sejalan dengan target nasional untuk menekan angka pengangguran dan mempercepat penanggulangan kemiskinan ekstrem, khususnya di wilayah Sumatera Selatan.
Berita Terkait
-
Sudah Berulang Kali, Ini 7 Fakta Kasus Perundungan Dokter di RSMH Palembang
-
Fakta Kasus Dokter RSMH Palembang: Dari Tendangan Brutal Hingga Dinonaktifkan
-
Jajal Drone Penebar Benih di Sumsel, Prabowo Kaget: Ternyata Sehari Bisa 25 Hektare
-
Fakta Mengerikan Konsulen Diduga Tendang Testis Dokter Muda Unsri Sampai IGD
-
Konsulen Diduga Tendang Testis Dokter Muda FK Unsri, Korban Dilarikan ke IGD
Tag
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
Terkini
-
Bandara SMB II Palembang Internasional Lagi, Peluang Ekspor Kopi Sumsel Melejit
-
Culik Anak 5 Tahun di Palembang, Slamet Riyadi Babak Belur Dihajar Warga
-
Sumatera Selatan: Surga Alam, Budaya dan Ekonomi yang Wajib Dijelajahi
-
Bandara SMB II Kembali Internasional, Penerbangan ke Malaysia Dibuka Lagi
-
Saldo Gratis Dana Kaget Hari Ini Bisa Langsung Isi GoPay, Buruan Klaim