SuaraSumsel.id - Membukakan rekening tabungan untuk anak merupakan salah satu langkah untuk memperkenalkan pengelolaan keuangan. Dengan memiliki rekening tabungan, anak dapat belajar mengatur pengeluaran, mengelola tabungan, dan merencanakan finansial.
Untuk keperluan tersebut, orangtua dapat membukakan rekening tabungan khusus anak berusia 12-17 tahun di BRI, yakni Tabungan BRI Junio. Agar menabung menjadi kebiasaan bagi anak, Tabungan BRI Junio Rencana merupakan opsi terbaik.
Dengan Tabungan BRI Junio Rencana, anak diharuskan menabung rutin tiap bulan. Besaran tabungannya bisa disesuaikan berdasarkan tiering yang ditawarkan oleh BRI.
Pertama, paket A dengan setoran bulanan Rp 1 juta selama 12 bulan. Kedua, paket B dengan setoran Rp 750.000 dalam jangka waktu 24 bulan. Ketiga, paket C berupa setoran bulanan sebesar Rp 1 juta untuk 12 bulan. Keempat, paket D berupa setoran bulanan sebesar Rp 750.000 untuk jangka waktu 24 bulan.
Baca Juga: BRI Gencar Edukasi Karyawan dan Nasabah untuk Cegah Kejahatan Siber
Selain bisa menanamkan kebiasaan menabung sejak dini, BRI juga menyediakan hadiah menarik buat anak jika membuka Tabungan BRI Junio Rencana dengan setoran awal Rp 5 juta dan ditahan selama 12 bulan.
Nasabah yang memilih paket A dan paket B bisa mendapatkan hadiah berupa dua tiket masuk KidZania. Sementara itu, nasabah yang memilih paket C dan paket D bisa mendapat hadiah berupa saldo BRImo sebesar Rp 500.000. Setiap hadiah yang ditawarkan memiliki kuota terbatas, yakni sebesar 250 untuk setiap paket. Program tersebut berlaku hingga 31 Desember 2024.
Selain keuntungan tersebut, ada pula benefit lain yang bisa didapat saat membuka Tabungan BRI Junio Rencana, yakni kemudahan transaksi real-time online dan offline di seluruh ATM BRI di Indonesia, bunga tabungan kompetitif, dan kartu ATM gambar karakter favorit. Nasabah juga bisa mendapat gratis cover asuransi kecelakaan diri hingga Rp 150 juta.
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana
Cara pembukaan Tabungan BRI Junio Rencana pun cukup mudah. Orangtua yang telah memiliki rekening tabungan BRI bisa mengisi formulir aplikasi pembukaan rekening.
Lalu, siapkan dokumen kartu keluarga (KK) atau akte kelahiran anak dan fotokopi NPWP orangtua. Jika sudah, orangtua dan anak bisa mendatangi unit BRI terdekat untuk melakukan pendaftaran dan auto fund transfer (AFT).
Baca Juga: Modal Kuat, Likuiditas Aman, BRI Siap Tancap Gas di Paruh Kedua 2024
Yuk segera buat Tabungan BRI Junio Rencana agar anak terbiasa menabung. Dapatkan pula reward menarik dari BRI. Info lebih lanjut kunjungi bbri.id/juniorencana24.
Nah selain Junio Rencana, moms and dads juga bisa membukakan rekening Tabungan BRI Junio via BRImo. Pembukaan rekening via BRImo dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun yang akan selesai dalam beberapa menit. Moms and dads juga bisa memanfaatkan fitur transfer otomatis dari rekening orangtua ke rekening anak. Banyak bukan keuntungan yang bisa didapatkan dengan jadi nasabah BRI?
Jadi tunggu apalagi? Yuk segera buka rekening Tabungan BRI karena Tabungan BRI Pas Buatmu!
Berita Terkait
-
Temukan Rekomendasi Salon hingga Restoran Terdekat dengan Sabrina BRI
-
Hadir di PIK 2, KPR BRI Property Expo Tawarkan Beragam Promo Spesial
-
BRI Perkuat Sinergi Perbankan Nasional lewat Treasury Banking Summit
-
Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend? Tanya Sabrina Aja
-
Top Up Voucher Game Pakai BRImo Jadi Lebih Cuan, Ada Cashback Real-Time!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu
-
Berbagai Program Menarik Hadir di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Mengenal Huawei Freebuds dan Cara Menghubungkannya dengan Samsung
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah