SuaraSumsel.id - Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Palembang menangani kasus siswa diduga keracunan makanan di Sekolah Dasar (SD) Negeri 39 Palembang.
Kepala Disdik Kota Palembang Adrianus Amri mengatakan empat siswa SD di Kota Palembang diduga mengalami keracunan dan saat ini sedang dilakukan perawatan di rumah sakit.
"Ya benar ada empat siswa SD Negeri 39 Palembang yang sedang dirawat di rumah sakit karena diduga keracunan jajanan sekolah di kantin," katanya.
Adrianus Amri menambahkan Disdik juga akan berkoordinasi dengan pihak terkait untuk meneliti apa kandungan jajanan sekolah berupa minuman itu sehingga menyebabkan siswa keracunan yang berujung pada kejang-kejang dan sesak nafas hingga harus dilarikan ke rumah sakit.
Baca Juga: Lepas Jabatan Sekda, Ratu Dewa Fokus Maju Pilkada: Saya Siap Berjuang!
Pihaknya juga mengecek ke SDN 39 Palembang untuk melihat kemasan botol minuman yang diduga menjadi penyebab keracunan.
Amri mengimbau untuk seluruh siswa SD dan para orang tua untuk berhati-hati dalam membeli makanan, jangan sampai kejadian ini terjadi lagi.
"Selain pedagang kantin, kami juga imbau siswa dan orang tua siswa untuk berhati-hati dalam membeli jajanan yang ada perhatikan kesehatan anak," ucapnya.
Sementara itu Kepala Bidang Pemeriksaan BPOM Palembang Aquirina mengatakan saat ini BPOM tengah memeriksa sampel minuman itu untuk mengetahui kandungan minuman yang menyebabkan efek kejang itu. (ANTARA)
Baca Juga: Pedagang HP Ditemukan Tewas Misterius di Rusun Bukit Kecil Palembang
Berita Terkait
-
Berkaca dari Kejadian Viral di Pontianak, Kenapa Sepatu Sekolah Harus Warna Hitam?
-
IVE Kirim Karangan Bunga kepada Anak SD Korban Tewas Ditikam Guru di Korea
-
Wapres Gibran Gelar Razia Ganteng, Kenali Asal-usul Tradisi Ini
-
Anies Diskusi Bareng Anak SD, Gibran Auto Dibandingkan: Jangan Cuma Mantau
-
Dikerumuni saat Sidak MBG, Anak-anak SD Ini Nekat Cegat Prabowo: Demi Minta Tanda Tangan Presiden di Sepatu Futsal!
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
Fair Play Jadi Prioritas! Liga 4 Sumsel Larang Transfer Pemain di Babak Enam Besar
-
Viral Meme Asal Pekanbaru Ini Bikin Deddy Corbuzier Tawarkan Investasi
-
Masjid Lawang Kidul: Saksi Sejarah Islam di Palembang dengan Arsitektur Unik
-
Pabrik Pusri III-B Usung Teknologi Baru, Produksi Urea dan Amonia Makin Optimal
-
Gebyar Hadiah Miliaran Rupiah di Undian Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel