SuaraSumsel.id - Bank Sumsel Babel memberikan bantuan hewan qurban kepada masyarakat menjadi bentuk memaknai Hari Raya Idul Adha sebagai moment berbagi untuk sesama.
Program ini bertujuan untuk memberikan kontribusi positif bagi masyarakat di wilayah Sumatera Selatan dan Bangka Belitung serta sebagai wujud kepedulian Bank Sumsel Babel terhadap kebutuhan warga pada perayaan Idul Adha tahun ini.
Dalam pelaksanaan pemberian hewan qurban tahun ini, Bank Sumsel Babel kembali bekerja sama dengan berbagai instansi terkait untuk penyaluran bantuan hewan qurban agar sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
“Semoga bantuan ini dapat memberikan keberkahan dan kesenangan bagi seluruh penerima serta menjadi bagian dari upaya bersama dalam memperkuat solidaritas dan kebersamaan di tengah-tengah masyarakat” ungkap Pemimpin Divisi Sekretaris Perusahaan, Moch Robi Hakim.
Bank Sumsel Babel berkomitmen untuk terus mendukung masyarakat dan memberikan kontribusi nyata dalam pembangunan daerah. Melalui program bantuan hewan qurban ini, diharapkan dapat memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat yang membutuhkan, khususnya dalam merayakan Idul Adha dengan khidmat.
Berita Terkait
-
Warga Jakabaring Palembang Rayakan Idul Adha Hari Ini, Ikuti Arab Saudi
-
Ratu Dewa Resmi Maju di Pilkada Palembang 2024, Mundur dari Jabatan PJ Wali Kota
-
Website PPDB Palembang Error, Orang Tua Cemas Kelulusan Anak Terhambat
-
Alternatif Parkir Saat Shalat Idul Adha di Jembatan Ampera Palembang
-
Pria Gantung Diri di Atas Pohon di Tepi Sungai Borang Palembang, Ini Dugaan Penyebabnya
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
7 Mobil Bekas Anti Gengsi di Bawah Rp70 Juta yang Tahan Banting dan Fungsional Banget
-
Resmikan Livin' Fest 2025 di Palembang, Bank Mandiri Sinergikan UMKM dan Industri Kreatif
-
Cek Fakta: Viral Video Dosen Mengundurkan Diri karena Uang dari Situs Judul, Benarkah?
-
Na Daehoon Digugat Cerai Jule tapi Pilih Diam, Benarkah Ada Hal yang Ia Tutupi?
-
Viral Tasya Farasya Rayakan Perceraian dengan Divorce Cake, Warganet Langsung Riuh