SuaraSumsel.id - Dinamika Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) terutama di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) makin dinamis. Belakangan, PAN mengungkapkan makin mendekatkan komunikasi politiknya pada Ratu Dewa guna berpasangan dengan Rasyid Rajasa.
Ratu Dewa tengah menjabat sebagai PJ Wali Kota Palembang juga memastikan ambil bagian dalam Pilkada 2024 ini. Wakil Ketua DPW PAN Sumsel, Abdul Aziz Kamis, Sabtu (25/5/2025) membenarkan adanya niatan menduetkan kadernya dengan Ratu Dewa.
Abdul Azis mengungkapkan PAN tengah intensif mengkomunikasi niatan tersebut.
Menurut dia, kemungkinan untuk menduetkan keduannya sangat besar, terutama mendapatkan dukungan sejumlah partai agar berkoalisi.
Baca Juga: Satu Jemaah Kloter 10 Ditunda Keberangkatannya, Kemenag Imbau Jaga Kesehatan
"Baik PAN maupun Ratu Dewa pun saling punya kedekatan, mudah-mudahan fix," imbuhnya optimis.
Pernyataan ini pun seolah memastikan tertutupnya peluang calon lain untuk menjadi pasangan pendamping keduanya di Pilkada 2024.
"Apa yang disampaika pak Joncik (Seketaris DPW PAN), pasti ok. (berduetnya Rasyid Raharja dan Ratu Dewa)," ucapnya singkat
Serius Maju di Pilkada 2024
Anak Hatta Rajasa, Rasyid Rajasa makin yakin maju di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) kota Palembang 2024. Setidaknya ia sudah mendekati empat partai politik (Parpol) dengan mengambil formulir penjaringan.
Baca Juga: Hati-hati! BRI Palembang Tindak Tegas Fraudster, Ini Modusnya
Keempat partai yang didatangi guna mengikuti penjaringan ialah PAN, Golkar, PKB dan NasDem.
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025