SuaraSumsel.id - Sebanyak 11 ketua partai politik di Sumatera Selatan (Sumsel) gagal dalam memperoleh kursi dalam pemilihan legislatif (Pileg) tahun ini. Di antara 11 nama yang ketua yang gagal tersebut ada Ketua DPD Partai Golkar Sumsel, Bobby A Rizaldi.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, ke 11 ketua partai tersebut berasal dari partai besar hingga partai yang baru seperti partai Buruh dan Gelora. Berikut 11 ketua partai yang gagal dalam Pileg 2024.
- Ketua DPD Golkar Sumsel, Bobby A Rizaldi yang raih 386.313suara yang diraih Golkar di DPR RI Dapil Sumsel II, hanya mampu hasilkan 1 kursi. Dewi Yustisiana miliki suara tertinggi yakni 115.429suara, sementara Bobby hanya 92.011 suara.
- Ketua PKB Sumsel, Ramlan Holdan, yang raih 27.903suara yang diraih PKB Sumsel belum membuat Ramlan lolos menjadi Anggota DPRD Sumsel. Raihan suara PKB di Dapil Sumsel II berada di posisi ke-8, sementara jatah di Dapil ini hanya 7 kursi.
- Ketua Partai Buruh Sumsel, Ali Hanafiah raih 3.469 suara yang diraih Partai Buruh di Pileg DPRD Sumsel Dapil II tidak menghasilkan kursi.
- Ketua DPW Partai Gelora Sumsel, Erza Saladin yang raih 16.721suara yang diraih Partai Gelora Sumsel di Pileg DPR RI Dapil Sumsel II tak menghasilkan kursi.
- Ketua DPD Hanura Sumsel, Akhmad Al Azhar raih 34.746suara yang diraih Hanura di Pileg DPR RI Dapil Sumsel II tak menghasilkan kursi.
- Ketua DPD Garuda Sumsel, Dolmar J Damarjaya raih 2.062 suara yang diraih Garuda di Pileg DPRD Sumsel Dapil Sumsel III tak menghasilkan kursi.
- Ketua DPW PBB Sumsel, Armansyah
raih 4.277 suara yang diraih PBB di Pileg DPRD Sumsel Dapil Sumsel VI tak menghasilkan kurai. - Ketua DPD PSI Sumsel, Hermanto
raih 24.099suara yang diraih PSI Sumsel di Pileg DPR RI Dapil Sumsel II tak memghasilkan kursi. - Ketua DPW Perindo Sumsel, Febuar Rahman raih 4.953 suara yang diraih Perindo Sumsel di Pileg DPRD Sumsel Dapil Sumsel III tak menghasilkan kursi.
- Ketua DPW PPP Sumsel, Agus Sutikno raih 18.938suara yang diraih PPP di Pileg DPR RI Dapil Sumsel I tak menghasilkan kursi.
- Ketua DPW Partai Ummat Sumsel, Niko Pransisco raih 8.277 suara yang diraih Partai Ummat di Pileg DPR RI Dapil Sumsel II tak menghasilkan kursi.
Menanggapi hal ini, Ketua Bappilu Golkar Sumsel Islan Hanura menilai Golkar dalam Pileg DPR RI Dapil Sumsel II hanya mendapat 1 kursi sedangkan pada Dapil Sumsel I, Golkar mendapat 2 kursi.
“Iya, Golkar dapat 1 kursi (Dapil Sumsel II), di Dapil II kita bisa 2 kursi. Di Dapil I ada Kahar Muzakir dan Yudha Novanza Utama, sedangkan Dapil Sumsel II ada Dewi Yustisiana,” tegas Islan.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Kota Palembang dan Sekitarnya pada 16 Maret 2024
Sementara perolehan suara ketua DPD Bobby kalah dibandingkan Dewi Yustisiana.
"Capaian itu tak memenuhi target 4 kursi DPR RI yang diminta Ketum Golkar Airlangga Hartarto saat berkunjung ke Palembang," akunya.
Berita Terkait
-
Prabowo Unggah Momen Bersama Larry 'The Cat' di Kantor PM Inggris, Netizen: Saingan Bobby Berat
-
Bongkar Sifat Menyebalkan Kucing ke Wakil PM Inggris, Prabowo 'Gosipin' Bobby Kertanegara?
-
Bobby-Surya Gelar Kampanye Akbar di Medan Sabtu Ini, Ajak Masyarakat Riang Gembira
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu