SuaraSumsel.id - Peristiwa mengenaskan dialami seorang pekerja jaringan listrik di Indaralaya, Ogan Ilir Sumatera Selatan yang meninggal dunia saat bekerja di jaringan listrik pada Kamis (14/3/2024). Peristiwa tersebut terjadi pada pagi sekitar pukul 07.30 WIB.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, kejadian yang menimpa Jum (45) itu terjadi didekat Jalan Nusantara, Kelurahan Timbangan, Kecamatan Indralaya Utara.
Menurut keterangan saksi mata, korban sedang memperbaiki jaringan listrik di salah satu tiang listrik. Diketahui tetiba terlihat korban terkapar dengan tangan kanan yang terlihat gosong.
Saksi mata, Gunadi membenarkan informasi tersebut. "Tetiba tangan kanannya gosong," sambung dia
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa 14 Maret 2024 Wilayah Banyuasin, Ogan Ilir dan Ogan Komering Ilir
Korban pun kemudian dibantu warga dan petugas kepolisian dibawa ke Rumah Sakit Ar Royyan Indralaya. Nahasnnya, Jumadi menghembuskan nafas terakhir saat mendapatkan pertolongan medis.
Jasad korban pun kemudian dibawa ke rumah duka.
“Kabarnya meninggal dunia di rumah sakit,” ujar Gunadi.
Berita Terkait
-
PLN IP Penuhi Kebutuhan Listrik saat Malam Takbir dan Idulfitri
-
CEK FAKTA: PLN Beri Voucher Token Gratis Rp250 Ribu untuk Daya 450-2.200 VA
-
Cara Menemukan SPKLU untuk Pemudik yang Gunakan Mobil Listrik
-
Pengguna Mobil Listrik Wajib Tahu, Panduan Lengkap Cari Lokasi Pengecasan
-
PLN IP Salurkan Bantuan Rp 2,8 Miliar di Momen Ramadan 2025
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan
-
Drama Rendang Willie Salim Memanas: Desak Ratu Dewa Minta Maaf ke Warga