SuaraSumsel.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia mengumumkan 5 nama komisioner KPU Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) terpilih, periode 2023-2028.
Adapun kelima anggota komisioner KPU Sumsel yang bakal dilantik di Jakarta sore ini, yakni
1. Andika Pranata Jaya
2. Handoko
3. Nurul Mubarok
4. Prahara Andri Kusuma
5. Rudiyanto Pangaribuan
Nurul Mubarok membenarkan bila dirinya terpilih menjadi anggota KPU Sumsel periode 2023 – 2028.
Baca Juga: Mentan Andi Amran Harap 500 Ribu Hektar Lahan di Sumsel Dapat Digarap
“Ya, benar jam 3 ini pelantikan bersama 4 komisioner lainnya,”ucapnya kepada Suara.com, Rabu (15/11/2023).
Untuk posisi calon Ketua KPU Sumsel sendiri, masih dalam pembahasan.
Pengumuman tersebut tertuang dalam Surat KPU RI nomor 138/SDM.12-Pu/04/2023 berisi pengumuman tentang calon anggota Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Selatan terpilih periode 2023-2028.
Dalam surat pengumuman tersebut berdasarkan keputusan KPU nomor 1642 tahun 2023, tentang penetapan calon anggota KPU Sumsel.
Kemudian tertera tanggal penerapan pada 14 November 2023 dan ditandatangani oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum, Hasyim Asy’ari.
Baca Juga: Ribuan Warga Sumsel Berdoa Untuk Palestina: Hentikan Serangan Militer
Berita Terkait
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Sebut Suara Rakyat Suara Tuhan, Cawagub Sumsel Riezky Aprilia: Berdosa jika Mainan Suara Tuhan
-
Kisah Juliana, Gadis Suku Anak Dalam Peraih Gelar Sarjana Pertama yang Ingin Menjaga Hutan!
-
Manipulasi Dokumen RUPSLB Bank Sumsel Babel, Bareskrim Tetapkan 3 Tersangka
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera