SuaraSumsel.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia mengumumkan 5 nama komisioner KPU Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) terpilih, periode 2023-2028.
Adapun kelima anggota komisioner KPU Sumsel yang bakal dilantik di Jakarta sore ini, yakni
1. Andika Pranata Jaya
2. Handoko
3. Nurul Mubarok
4. Prahara Andri Kusuma
5. Rudiyanto Pangaribuan
Nurul Mubarok membenarkan bila dirinya terpilih menjadi anggota KPU Sumsel periode 2023 – 2028.
“Ya, benar jam 3 ini pelantikan bersama 4 komisioner lainnya,”ucapnya kepada Suara.com, Rabu (15/11/2023).
Untuk posisi calon Ketua KPU Sumsel sendiri, masih dalam pembahasan.
Pengumuman tersebut tertuang dalam Surat KPU RI nomor 138/SDM.12-Pu/04/2023 berisi pengumuman tentang calon anggota Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Selatan terpilih periode 2023-2028.
Dalam surat pengumuman tersebut berdasarkan keputusan KPU nomor 1642 tahun 2023, tentang penetapan calon anggota KPU Sumsel.
Kemudian tertera tanggal penerapan pada 14 November 2023 dan ditandatangani oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum, Hasyim Asy’ari.
Baca Juga: Mentan Andi Amran Harap 500 Ribu Hektar Lahan di Sumsel Dapat Digarap
Berita Terkait
-
PT KAI Menangkan Gugatan Perkara Aset Tanah BPN Muara Enim, Ini Petikan Vonisnya
-
PT Pusri Palembang Angkat Dirut Baru, Berikut Profil Daconi Khotob
-
Buron 2 Tahun, Tersangka Korupsi Rehab Jalan di Muara Enim Ditangkap
-
Caleg di Banyuasin Tipu Karyawan BUMN Sampai Rugi Rp 2,1 Miliar, Dijanjikan Proyek Beras PKH
-
Mentan Andi Amran Harap 500 Ribu Hektar Lahan di Sumsel Dapat Digarap
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Tingkatkan Produktivitas & Efisiensi Layanan, BRI Konsisten Lakukan Business Process Reeingineering
-
Cek Fakta: Viral Video Cak Imin Bicara Pemutihan Utang BPJS, Benarkah?
-
Cek Fakta: Viral Isu Menkeu Purbaya Curiga Permainan Bunga Rp285,6 Triliun Bikin TPG Telat
-
Semen Baturaja Sabet 3 Penghargaan GRC 2025, Bukti Tata Kelola dan Kepemimpinan Unggul
-
UMKM Panen Rezeki di Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025, Gubernur Dorong Produk Lokal Naik Kelas