SuaraSumsel.id - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) telah melantik PJ Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni, Senin (2/10/2023) pagi. Pelantikan berlangsung Senin pagi berbarengan dengan PJ Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim).
Berikut profil Agus Fatoni yang telah resmi menjadi PJ Gubernur Sumsel menggantikan Herman Deru yang telah habis masa jabatannya bersama wakilnya Mawardi Yahya.
Berikut Profil PJ Gubernur Sumsel yang diketahui kelahiran Lampung dan punya karir moncer di birokrat.
Berbagai sumber menyebutkan, Agus Fatoni memulai karir dari birokrat sebagai lulusan IPDN. Pria berusia 51 tahun ini diketahui kelahiran Lampung, tepatnya di Bahuga, Way Kanan Lampung.
Baca Juga: Breaking News, Agus Fatoni Dilantik Sebagai PJ Gubernur Sumsel
Dia lahir pada 6 Juni 1972, yang memulai karir sebagai sebagai ajudan Gubernur Lampung periode 1995-1997. Kekinian ia sudah memiliki tiga anak dari pernikahannya dengan A. P. Widyaningtyas. Sang anak sulung tampaknya mengikuti jejak karir birokrat.
Agus Fatoni menyelesaikan SDN 1 Sukabumi, Bahuga, Kabupaten Waykanan pada tahun 1985. Dia kemudian melanjutkan sekolah di kabupaten yang sama, SMPN Bahuga, Kabupaten Waykanan dengan lulus tahun 1988.
Perjalanan pendidikan dilanjutkan di SMAN 1 tanjungkarang, Bandar Lampung pada tahun 1991.
Setelah lulus dari SMA, Fatoni mendaftar STPDN dan menyelesaikan program D3 di STPDN Jatinangor tahun 1994. Tidak hanya itu, ia pun melanjutkan pendidikan Sarjana strata jurusan Kebijakan Pemerintah, Institut Ilmu Pemerintahan (IIP) Jakarta lulus tahun 1999.
Agus Fatoni juga menyelesaikan pendidikan Magister (S2) Ilmu Pemerintahan di Universitas Padjadjaran lulus tahun 2003 sekaligus Doktor (S3) Ilmu Pemerintahan di Universitas Padjadjaran, lulus tahun 2009.
Baca Juga: Berikut Lahan-Lahan Konsesi Perusahaan di Sumsel Sumbang Hotpsot, Belum Ditindak?
Saat Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Prof. Muhammad Tito Karnavian, ia pernah ditunjuk menjadi Pejabat Sementara (Pjs) Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) pada 2020.
Berita Terkait
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
-
Gubernur Herman Deru Buka Rakor Forkopimda Se-Sumsel
-
Gercep Antisipasi Arus Mudik Lebaran, Herman Deru Cek Jalur Tol Alternatif Palembang-Betung
-
Jejak Pendidikan Umi Hartati: Sarjana Ekonomi hingga Ketua Komisi yang Ditahan KPK
-
Dijerat OTT KPK, Ini Daftar Kekayaan Miliaran Umi Hartati yang Jadi Sorotan
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Best Issuer for Sustainable Finance 2025
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber