SuaraSumsel.id - Liga 2 musim 2023/2024 resmi akan dijalani Sriwijaya FC. Pada tanggal 10 September mendatang, Sriwijaya FC akan menjamu Sada Sumut di Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel).
Adapun harga tiket dibandrol dari Rp60 ribu sampai dengan Rp150 ribu. Perbedaan harga tiket ini disesuaikan dengan komposisi tempat duduk penonton lainnnya.
Marketing Officer mengungkapkan jika di setiap kursi penonton dengan harga berbeda juga memiliki jumlah yang disesuaikan.
Misalnya di tribun timur, selatan dan utara dengan harga Rp60 ribu, akan disediakan masing-masing 1000 kursi. Di mana tribun utara seharga Rp60.000 dengan 1000 kursi, di tribun timur dengan 1000 kursi jug dibandrol dengan harga Rp60.000 dan di tribun selatan dengan 1000 kursi juga dibandrol dengan harga Rp60.000
Baca Juga: Berikut 7 Nama PJ Bupati Dan Wali Kota di Sumsel yang Bocor ke Publik, Didominasi Sekda
Sementara tribun dengan katagori 3, disediakan 2000 kursi dengan harga Rp75.0000, sedangkan tribun katagori 1 dan 2 disediakan 1000 kursi dengan harga Rp100 ribu.
Baru di tribun VIP barat dengan harga Rp150 ribu hanya disediakan 450 kursi.
Berikut rincian lengkapnya:
Tribun VIP barat Rp. 150.000 ( 450 kursi )
Tribun kategori 1 Rp. 100.000 ( 1000 kursi )
Tribun kategori 2 Rp. 100.000 ( 1000 kursi )
Tribun kategori 3 Rp. 75.000 ( 2000 kursi )
Tribun utara Rp. 60.000 ( 1000 kursi )
Tribun timur Rp. 60.000 ( 1000 kursi )
Tribun selatan Rp. 60.000 ( 1000 kursi )
Marketing Officer Sriwijaya FC memastikan tiket penonton tribun utara, Selatan dan timur stadion sudah dipegang kelompok suporter.
Baca Juga: Kok Bisa Nama PJ Bupati Dan Wali Kota Terpilih di Sumsel Bocor Sebelum Waktunya?
Untuk pembelian tiket bagi masyarakat umum hanya di kategori tribun 1, 2, dan 3 serta VIP yang bisa didapat secara online maupun offline.
Berita Terkait
-
Siapa Mahyadi Panggabean? Eks Timnas Indonesia yang Sudah Pensiun, tapi Kembali Bermain
-
Kabar Persib: PSS Sleman dan Sriwijaya FC Rebutan Mailson Lima
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
Pernah Mau Dibeli Baim Wong, Begini Nasib Klub Legendaris Sriwijaya FC
-
Profil dan Prestasi Ferry Rotinsulu, Eks Kiper Timnas Indonesia yang Anggap Pemain Naturalisasi Kebanyakan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan