SuaraSumsel.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) baru saja merilis daftar calon sementara (DCS) calon legislatif yang akan bertarung pada Pemilihan Legislatif (Pileg) pada 14 Februari lalu. Meski baru DCS, namun sejumlah nama tokoh sudah ditampilkan menjadi calon legislatif dengan daerah pemilihannya (dapil).
Ditelisik dari pengumuman tersebut, ada dua calon legislatif dengan dapil Sumatera Selatan (Sumsel) dengan mengincar kursi DPR RI dengan status mantan narapidana, yakni Susno Duadji dan Budi Antoni Aljufri.
Susno Duadji sendiri berasal dari partai PKB dengan daerah pemilihan dapil Sumsel 1. Daerah tersebut memang merupakan kampung halaman mantan kabareskrim ini. Susno pun giat membagikan informasi kegiatannya terhadap masyarakat di dapil tersebut.
Susno merupakan besutan andalan PKB memiliki catatan kasus korupsi pengamanan Pilgub Jabar. Kasus lainnya yakni disebut-sebut ada keterlibatan Susno yakni 'Cicak VS Buaya', ada juga yang menyebutkan kasus mafia pajak, lalu ia pun sempat heboh dengan melawan institusinya sendiri karena mengungkapkan adanya indikasi makelar proyek.
Baca Juga: Selain Telok Abang, Ini 4 Karya Sumsel Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda
Kekinian Susno ialah mantan jenderal yang juga sering menjadi komentator atau pengamat atas kasus kriminal yang mencuri perhatian publik, seperti kasus polisi yang membunuh ajudannya sendiri, Irjen Ferdy Sambo.
Caleg lainnya yang juga berstatus narapidana, ialah Budi Antoni Aljufri. Ia adalah mantan bupati empat lawang yang terjerat kasus suap Hakim Mahkamah Konstitusi, Akil Mohctar.
Budi Antoni Aljufri dinyatakan bersalah karena menyuap Akil Mochtar sebesar Rp10 miliar yang dihantarkan oleh sang istri.
Pasangan suami istri ini pun kemudian menjalani hukumannya.
Budi Antoni Aljufri maju dari dapil Sumsel 2, yang termasuk Empat Lawang, yakni daerah yang pernah dipimpinnya sebelum dijebloskan ke penjara karena kasus suap.
Baca Juga: Diusulkan 3 Nama Kandidat PJ Gubernur Sumsel, Siapa yang Dipilih Mendagri Tito Karnavian?
Inilah dua mantan narapidana yang mengincar kursi senayan dengan dapil Sumatera Selatan (Sumsel).
Berita Terkait
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Sebut Suara Rakyat Suara Tuhan, Cawagub Sumsel Riezky Aprilia: Berdosa jika Mainan Suara Tuhan
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Viral! Pemotor 'Bersenjata' di Gunungkidul Dikira Klitih, Ternyata Musuhnya Ulat Jati
-
Di Tengah Protes Kenaikan PPN 12%, Sri Mulyani Justru Mau Ampuni Para Pengemplang Pajak Lewat Tax Amnesty Jilid III
-
Tax Amnesty Bergulir Lagi, Para Pengemplang Pajak Bakal Diampuni Prabowo
-
Rupiah Lagi-lagi Perkasa Imbas Yield Obligasi AS Anjlok
-
Harga Emas Antam Naik Drastis, Hampir Tembus Rp 1,5 Juta/Gram
Terkini
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka