SuaraSumsel.id - Kericuhan di sebuah klub malam di Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) masih disidik oleh polisi. Dari pengakuan satu pelaku yang berhasil diamankan polisi diketahui, jika penyebab kericuhan yang videonya viral di media sosial karena masalah sepele.
Satu pelaku kasus pengeroyokan di klub malam di kawasan Jalan Kol H Burlian, Kecamatan Sukarami Palembang, pada Senin (15/5/2023) lalu, sekitar pukul 03.30 WIB, berhasil diamankan satu pelaku. Akibat pengeroyokan tersebut, korban Dio Aldriano (28) warga 35 Ilir, Kecamatan IB II Palembang mengalami luka.
Kapolrestabes Palembang, Kombes Pol Harryo Sugihhartono membenarkan jika sudah menangkap satu tersangka dalam perkara pengeroyokan di salah satu Club malam di kawasan Sukarami Palembang.
Berawal ketika korban dan temannya datang ke TKP tepatnya di hall Club malam lalu keduanya terlibat saling pandang yang kemudian menuju parkiran guna mengambil senjata tajam kemudian terjadi pengeroyokan kepada korban.
“Melalui pihak keluarga, korban membuat laporan polisi. Anggota langsung melakukan penyelidikan hingga mengetahui keberadaan tersangka dirumahnya, dan dilakukan penangkapan. Atas perbuatannya tersangka akan dijerat Pasal 170 ayat 2 ke 2e KUHP,” ujarnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Berita Terkait
-
Alasan Pensiun Berpolitik Harnojoyo Setelah Nama Tak Ada di Daftar Caleg Demokrat Ramai Dikomentari
-
BREAKING NEWS! Duel Berdarah Keluarga di Palembang, Keponakan Habisi Nyawa Bibi
-
Perumnas Tawarkan Ribuan Hunian Apartemen di Jakabaring Palembang, Segini Harganya
-
Tertangkap Basah Curi Motor Warga Palembang, Pelajar Tewas Diamuk Massa
-
Belasan Pejabat Pemprov Dan Pemkot Palembang Diperiksa Korupsi Pasar Cinde
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 40-an ke Atas agar Tidak Masuk ke Garis Halus
-
7 Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat agar Tetap Rapi Tanpa Nyumbat Pori
-
Pengertian Bilangan Cacah, Asli, Bulat, dan Rasional yang Sering Tertukar
-
Kasus Crazy Rich Haji Halim di Ujung Jalan, PN Palembang Siapkan Sidang Gugur Perkara
-
Pembinaan Usia Dini Berbuah Prestasi, Tim Basket Binaan PTBA Juara Galaxy Stars Rising Cup 2025