SuaraSumsel.id - Peristiwa pembunuhan terjadi di keluarga di Palembang, tepatnya berada di jalan PSI Lautan Kelurahan 36 Ilir , Kecamatan Gandus. Peristiwa lokasi yang tepat berada di seberang Masjid Rohmaniyah, Minggu (27/8/2023) sekitar pukul 11.00 WIB.
Dalam peristiwa berdarah ini, nyawa seorang bibi dihabisi oleh keponakannya, sedangkan nenek mengalami luka di bagian kepala.
Korban bibi yang meninggal dunia ditemukan tergeletak bersimbah darah di ruang tamu, sementara nenek mengalami luka berat.
Saksi menyebut, aksi pembunuhan itu terjadi di dalam ruang tamu, dengan luka yang diduga mengalami luka benda tumpul. Sementara nenek mengalami luka di bagian kepala dan kini sedang berada di RSMH Palembang.
Baca Juga: Pileg DPRD Sumsel Bakal Memanas, Kekuatan Partai Petahana Terancam
Melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, terlihat banyak aparat kepolisian berada di tempat kejadian perkara (TKP) guna mencari alat bukti dan meminta keterangan saksi. Jasad korban bibi telah dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Moh Hasan Palembang untuk dilakukan pemeriksaan visum.
Kapolsek Gandus AKP Irwan Sidik membenarkan peristiwa berdarah yang melibatkan satu keluarga tersebut. “Benar tadi kejadiannya, pelaku sudah kita amankan sementara kami masih melakukan olah TKP mengumpulkan barang bukti dan keterangan,” ucapnya saat dikonfirmasi.
Berita Terkait
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Negara Rugi Rp1,3 Triliun, Kasus Korupsi Proyek LRT Palembang Tambah 'Luka' Waskita Karya
-
Umumkan Lamaran dengan Polisi, Febby Rastanty Tampil Menawan dengan Kebaya Kartini dari Songket Palembang
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit