SuaraSumsel.id - Warga Desa Arisan Buntal Kecamatan Kayuagung Ogan Komering Ilir (OKI) dihebohkan dengan penemuan sejumlah barang-barang antik yang diduga mengandung unsur emas sejak Kamis (10/8/2023) kemarin.
Mereka menemukan sejumlah barang-barang antik yang berbentuk seperti logam batangan, pecahan perhiasan, mahkota dan lainnya.
Diceeritakan awalnya warga hanya menemukan semacam pecahan seperti dari mahkota, lalu karena yang ditemukan makin banyak pecahan lainnya.
Warga pun kemudian berbondong-bondong melakukan penyelaman dengan alat yang seadanya. Diceritakan warga, awalnya mereka mengira tumpukan temuan itu, ialah kawat.
Baca Juga: Gelar Pekan QRIS di Palembang, BI Target Transaksi Digital UMKM Khas Sumsel
Lokasi sungai yang tepat berada di bawah Jembatan Tol desa tersebut, membuat warga banyak berkumpul guna ingin menyelaman.
“Kalau sekarang bertambah banyak yang turun ke sungai mencari barang antik ini,” aku salah satu warga.
Kapolsek Kayuagung IPTU Sudiarto membenarkan peristiwa ini. Meski demikian, polisi menghimbau agar kepadatan warga di sungai bawah jembatan tersebut jangan membuat kemacetan dan keramaian.
Camat Kayuagung Iskandar meminta warga berhati-hati dalam menyelam karena menggunakan alat seadanya.
Baca Juga: Profil Mantan Kapolda yang Disebut Kandidat PJ Gubernur Sumsel, Punya Jabatan Penting di SKK Migas
Berita Terkait
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Sebut Suara Rakyat Suara Tuhan, Cawagub Sumsel Riezky Aprilia: Berdosa jika Mainan Suara Tuhan
-
Kisah Juliana, Gadis Suku Anak Dalam Peraih Gelar Sarjana Pertama yang Ingin Menjaga Hutan!
-
Manipulasi Dokumen RUPSLB Bank Sumsel Babel, Bareskrim Tetapkan 3 Tersangka
Tag
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
Terkini
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera