SuaraSumsel.id - Jabatan PJ Bupati Ogan Komering Ulu (OKU) Sumatera Selatan (Sumsel) kembali diperpanjang oleh Menteri Dalam Negeri kepada Teddy Meilwansyah. Surat Keputusan (SK) ini pun diserahkan langsung oleh Gubernur Sumsel, Herman Deru di Griya Agung Palembang.
Herman Deru mengatakan jika SK jabatan PJ Bupati OKU yang diemban Teddy akan berakhir pada 23 Juni 2023 dan resmi diperpanjang.
“Tantangan akan lebih berat lagi dari tahun pertama, mungkin penilaian selama ini pak Teddy dianggap baik jangan sampai kinerja yang sudah baik ini cidera pada masa yang akan datang, sebab masa jabatan di SK tetap 1 tahun bisa saja dianulir dan dikoreksi,” pesannya.
“SK ini saya terima kemarin, kalau tidak saya serahkan hari ini maka besok akan terjadi kekosongan, untuk itu saya minta kepada Pak Teddy, pegang amanah ini dengan baik, jaga Kondusifitas didaerah,” tandasnya.
Baca Juga: Bus Putra Raflesia Masuk Jurang Di Lahat Sumsel, Seluruh Penumpang Selamat
Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah mengucapkan terimakasih atas amanah yang dipercayakan kepada dirinya. “Tujuannya tidak lain untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten OKU, mudah-mudahan dengan bantuan semua pihak kami dapat menjalankan amanah ini dengan baik,” imbuhnya.
“Program ini kami mulai dari ASN yang menanam di lingkungan kantor masing-masing,” katanya.
Teddy berharap akan memperbaiki setiap kekurangan dan kelemahan serta menjalankan program yang belum terlaksana.
Berita Terkait
-
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Negara Islam Indonesia di OKU Timur, Inisial MD dan MA
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
Terkini
-
Askolani-Netta Pimpin Quick Count Pilkada Banyuasin 2024: Optimisme Menggema
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen