SuaraSumsel.id - Jabatan PJ Bupati Ogan Komering Ulu (OKU) Sumatera Selatan (Sumsel) kembali diperpanjang oleh Menteri Dalam Negeri kepada Teddy Meilwansyah. Surat Keputusan (SK) ini pun diserahkan langsung oleh Gubernur Sumsel, Herman Deru di Griya Agung Palembang.
Herman Deru mengatakan jika SK jabatan PJ Bupati OKU yang diemban Teddy akan berakhir pada 23 Juni 2023 dan resmi diperpanjang.
“Tantangan akan lebih berat lagi dari tahun pertama, mungkin penilaian selama ini pak Teddy dianggap baik jangan sampai kinerja yang sudah baik ini cidera pada masa yang akan datang, sebab masa jabatan di SK tetap 1 tahun bisa saja dianulir dan dikoreksi,” pesannya.
“SK ini saya terima kemarin, kalau tidak saya serahkan hari ini maka besok akan terjadi kekosongan, untuk itu saya minta kepada Pak Teddy, pegang amanah ini dengan baik, jaga Kondusifitas didaerah,” tandasnya.
Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah mengucapkan terimakasih atas amanah yang dipercayakan kepada dirinya. “Tujuannya tidak lain untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten OKU, mudah-mudahan dengan bantuan semua pihak kami dapat menjalankan amanah ini dengan baik,” imbuhnya.
“Program ini kami mulai dari ASN yang menanam di lingkungan kantor masing-masing,” katanya.
Teddy berharap akan memperbaiki setiap kekurangan dan kelemahan serta menjalankan program yang belum terlaksana.
Berita Terkait
-
Ibu di Palembang Nyaris Terpanggang Gegara Anak Bakar Rumah Sendiri
-
Ramai-Ramai Pengurus dan Ketua PSI Palembang Mundur, Indikasi Mahar Caleg Rp 5 Juta
-
Kasus Korupsi Akusisi Saham PT Bukit Asam Rugikan Negara Rp 100 Miliar
-
Breaking News! Kejati Tetapkan 3 Tersangka Korupsi Akuisisi Saham PT Bukit Asam
-
Pedagang Kaki Lima Pasar 16 Ilir Palembang Ngaku Bayar Setoran Rp 2 Juta Per Bulan tapi Masih Direlokasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Kok Bisa Penumpang Nyamar Jadi Pramugari Batik Air? Ini Jawaban Bandara SMB II Palembang
-
Terbongkar! Detail Kecil Ini Bikin Perempuan yang Nyamar Jadi Pramugari Batik Air Ketahuan
-
Viral Pemalakan Mobil Bantuan ke Aceh, Dishub Palembang: Itu Petugas Kementerian
-
Mobil Relawan Pembawa Bantuan Aceh Dipalak Oknum Dishub di Palembang, Bikin Publik Marah
-
Cek Fakta: Benarkah BNPB Buka Lowongan 2026? Waspada Link Penipuan