SuaraSumsel.id - Bulan Ramadan menjadi momen kebersamaan yang kerap dimanfaatkan umat muslim di dunia, pelaksanaan buka bersama atau ngabuburit seakan telah menjadi kebiasaan baru saat bulan suci ini tiba.
Berikut 4 tempat ngabuburit di Palembang yang paling favorit karena menyediakan sejumlah takjil khas Ramadhan.
Palembang menjadi salah satu kota dengan kearifan kuliner yang beragam membuat masyarakatnya seakan tidak berhenti untuk berburu makanan sekaligus tempat-tempat unik, estetik dan nyaman berbuka puasa.
Sebagai salah satu kota tua yang ada di Indonesia, terdapat sejumlah kawasan yang biasanya dijadikan tujuan wisata buka bersama oleh warganya, adapun berikut empat tempat estetik di Palembang untuk buka bersama dan ngabuburit yang berhasil dirangkum Suara.com.
1. Benteng Kuto Besak (BKB)
Benteng Kuto Besak (BKB) seakan tidak pernah kehilangan eksistensinya untuk menarik minat masyarakat baik lokal maupun pendatang. Tidak hanya dijadikan sebagai wahana edukasi, BKB sangat terkenal sebagai kawasan wisata pinggir sungai yang menarik untuk didatangi, khususnya pada saat Bulan Ramadan tiba.
Saat datang ke lokasi ini, wisatawan tentunya akan disuguhi dengan aneka makanan khas dari kota Palembang seperti Pempek, Tekwan, Model dan makan pilihan lainnya. Hal ini karena ada banyak sekali penjual makanan yang membuka lapak di BKB.
Tidak hanya makanan, lokasi yang dinilai cukup Instagramable oleh sejumlah kawula muda ini juga menghadirkan beberapa spot foto menarik, seperti Patung Ikan Belido yang bisa dimanfaatkan pengunjung.
2. Pasar 26 Ilir Palembang
Baca Juga: 4 Fakta Aliran Raja Adil di Ogan Ilir Sumsel: Sosok Rosidi yang Mengaku Khalifah Akhir Zaman
Dikenal sebagai kawasan sentra oleh-oleh kuliner di Palembang bagi para pemburu makanan, Pasar 26 Ilir Palembang menjadi salah satu lokasi yang recommended untuk didatangi saat bulan puasa tiba.
Sama halnya dengan BKB, pengunjung akan dimanjakan dengan kuliner khas Palembang Pempek yang dijejer para pedagang dari ujung hingga ujung lorong Pasar 26 Ilir ini. Sehingga, akan sangat sayang apabila masyarakat di Palembang melewatkan tempat ini.
Salah satu pedagang di Pasar 26 Ilir, Marwanti (47) mengatakan sudah selama 10 tahun dirinya berdagang di pasar tersebut, dia mengaku saat bulan puasa tiba akan banyak sekali masyarakat yang berdatangan.
"Kalau di Pasar 26 Ilir ini kan memang tempatnya orang-orang cari makanan daerah Palembang seperti Pempek, Lenggang, Otak-otak, Celimpungan, Laksan, Lakso, Mie Celor, Ragit dll. Jadi tidak heran kalau hari biasa saja rami, apalagi pas puasa begini," katanya kepada Suara.com, Senin (27/3/2023).
3. Pasar 10 Ulu Palembang
Selain Pasar 26 Ilir, kawasan ulu ternyata juga memiliki lokasi yang menarik untuk dikunjungi sebagai tempat ngabuburit saat bulan puasa tiba. Para pedagang makanan akan terlihat memadati lokasi ini saat sore hari.
Berita Terkait
-
Kafe di Palembang Beroperasi Saat Ramadhan, 3 Wanita Muda Pemandu Lagu Kena Razia
-
4 Fakta Aliran Raja Adil di Ogan Ilir Sumsel: Sosok Rosidi yang Mengaku Khalifah Akhir Zaman
-
Waktu Imsak Hari Ini, 28 Maret 2023: Wilayah Palembang, Prabumulih, Lubuklinggau Dan Pagar Alam
-
Sepi Pembeli, Harga Sembako Pasar Murah Pemkot Palembang Dikeluhkan: Selisih Hanya Rp500
-
Jadwal Buka Puasa di Pagar Alam, Senin 27 Maret 2023 Disertai Doa
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
5 Penyebab Cushion Picu Jerawat, Banyak Dialami Pengguna Makeup Sehari-hari
-
7 Fakta Viral ASN Musi Banyuasin Baru Dilantik Joget Sawer Pakai Seragam, Terancam Sanksi
-
Jejak Perang 5 Hari 5 Malam di Palembang: Peta Lokasi Pertempuran yang Kini Jadi Kota Modern
-
7 Cushion Paling Ringan untuk Tampilan Natural, Cocok untuk Kamu yang Gak Suka Makeup Tebal
-
Link Live Streaming Sriwijaya FC vs PSPS Pekanbaru: Laskar Wong Kito Terancam Degradasi?