SuaraSumsel.id - Mantan kekasih Fuji, Thariq Halilintar ternyata ikut melaksanakan ibadah umrah menjelang bulan Ramadhan. Saat umrah yang dilakukan bersama keluarga kakaknya, Atta Halilintar, penampilan Thariq makin dipuji.
Dia disebut-sebut makin beruara positif setelah putus dari Fuji. Namun bukan hanya uaranya, doa Thariq Halilintar saat umrah juga jadi sorotan.
Melalui akun Instagramnya, anak keempat Gen Halilintar ini mengunggah beberapa momen saat umrah di luar ibadah.
Thariq mengunggah potretnya dengan latar belakang Masjid Nabawi. Dalam doanya, ia menyinggung mengenai cinta mati. Perasaan cinta mati yang diungkapkan Thariq ialah kepada Nabi Muhammad SAW.
Baca Juga: Selama Ramadan Dan Idul Fitri 2023, Permintaan Uang Kartal di Sumsel Naik 9 Persen
"Definisi belum pernah bertemu tapi cinta mati. Allahumma Sholli ala Sayyidina Muhammad Wa ala Ali Sayyidina Muhammad," tulisnya.
Salah satunya saat dia diajak mencoba berkuda oleh kakaknya. Thariq tampak mengenakan gamis putih ditambah sorban putih dan kacamata hitam.
"Disuruh naik sama dia @attahalilintar," tulisnya pada postingan Instagram terbaru, Minggu (19/3/2023).
Dia tampak mengenakan gamis hitam yang membuatnya begitu gagah.
Netizen menyebutkan kalau penampilannya saat umrah semakin memancarkan aura positif.
Baca Juga: Kejati Sidik Korupsi Dana Hibah KONI Sumsel, Mantan Kadispora: Insyaallah, Itu Sesuai Aturan
Ada yang juga yang menyebut kalau Thariq semakin ganteng dan bercahaya setelah putus dari Fuji.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Tak Terima Dituding Sudah Lahiran: Perut Segede Ini Masih Aja Digosipin
-
Tepis Tangan Thariq Halilintar saat Ultah Lily, Adab Aaliyah Massaid Digunjing
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
-
Geni Faruk Klarifikasi Soal Calon Menantunya Harus Anak Diva
-
Adu Gaya Liburan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Spanyol, Honeymoon vs Babymoon
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan